Berita| 1 December 2016
Memburuknya kondisi ekonomi Indonesia sejak dua tahun terakhir berimbas ke banyak sektor. Tak terkecuali industri otomotif yang tergerus karena rendahnya daya beli.
Berita| 30 November 2016
Jagoan baru bagi pecinta turing dan jelajah jarak jauh, yakni Versys-X 250 dikenalkan oleh PT Kawasaki Motor Indonesia hari ini (30/11) di kawasan Tangerang Selatan.
Sport| 29 November 2016
Rider legendaris MotoGP, Valentino Rossi punya cara asyik dalam menghabiskan liburan balap tahun ini. Yakni dengan menjajal kendaraan UTV (Utility Terrain Vehicle) Yamaha YXZ1000R
Tips & Modifikasi| 29 November 2016
Di jamannya, motor cafe racer adalah tunggangan balap yang identik dengan kecepatan tinggi. Namun hal berbeda dipilih Luireno Aditya, pemilik Suzuki Thunder 125 keluaran 2006 ini.
Tips & Modifikasi| 26 November 2016
Kegunaan rem pada kendaraan roda sangat diperlukan untuk memperlambat laju putaran roda, Dengan demikian rider dapat berkendara dengan aman.
Tips & Modifikasi| 26 November 2016
Sehabis pengenalan produk baru New Honda Beat Street eSP, Wahana Honda juga menyediakan aksesori tambahan untuk varian Beat yang dinamakan Honda Genuine Accesoris (HGA).
Berita| 26 November 2016
Tebak-tebak buah manggis, mungkin hal itu yang lagi terpikir di benak penggemar Kawasaki mengenai produk baru yang bakal meluncur akhir bulan nanti.
Tips & Modifikasi| 25 November 2016
Bagi sebagian pengguna NMax, ukuran orisinal berukuran 2.75 ring 13 dan 3.00 ring 13 dirasa kurang mumpuni untuk modifikasi. Pasalnya, ukuran pelek standar skuter di Indonesia 14 inci.
Sport| 24 November 2016
Rabu kemarin (23/11) sebagian tim MotoGP bertandang ke sirkuit Jerez, Spanyol untuk melakukan tes privat. Maklum saja, tes resmi MotoGP musim dingin dihapus tahun ini.
Tips & Modifikasi| 23 November 2016
Banyak cara dilakukan orang untuk tampil gaya. Dan untuk tampil gaya, Ferry pilih cara modifikasi motor Kawasaki Ninja 250 FI berkelir abu-abu kesayangannya.
Sport| 23 November 2016
Para pembalap World Superbike (WSBK) bersiap menghadapi musim depan dengan menguji tunggangan mereka di sirkuit Jerez, Spanyol selama dua hari (21-22/11). Yang menjadi perhatian adalah rider muka baru
Berita| 22 November 2016
Di akhir tahun seperti saat ini, musim hujan kerap terjadi di Indonesia. Eits, kita lagi nggak ngomongin tips musim hujan, tapi malah soal diskon yang diberikan Ducati Indonesia.
Berita| 21 November 2016
Menariknya, selain dua tipe yang sudah lulus uji di Kemenperin, PT Astra Honda Motor (AHM) juga tengah menguji tipe lainnya, yang berkode CRF1000AH 3IN. Bisa jadi, ini merupakan Honda Africa Twin.
Berita| 18 November 2016
Suzuki GSX-R150 yang hadir di IMOS 2016 beberapa waktu lalu langsung berhadapan dengan dua lawan sekelas, yakni Yamaha R15 dan Honda CBR150R. Nah, tentu banyak yang penasaran jika jagoan baru Suzuki.
Tips & Modifikasi| 17 November 2016
Pameran Auto Aftermarket berstandar Internasional, Autopro Indonesia 2017 siap pertemukan lebih dari 100 merek dari Indonesia, UK, Hungaria, Australia, Taiwan, Tiongkok dan lainnya, dengan 6.000 Buyer