Motor Listrik| 16 December 2021
Piaggio komersial baru saja meluncurkan dua produk motor roda tiga elektrik yakni Ape E-City dan Ape E-Xtra. Keduanya menjadi produk terbaru dari Ape Electrik series.
Sport| 16 December 2021
Puig mengatakan saat ini Marquez tengah beristirahat sesuai anjuran dokter. Ia berharap kondisi Marquez perlahan membaik dan bisa segera kembali ke performa terbaiknya.
Berita| 15 December 2021
Balap liar saat ini semakin marak, bahkan tak segan untuk mengeroyok pihak yang menegurnya. Tidak terkecuali petugas Kepolisian kerap diberitakan dikeroyok saat membubarkan kegiatan balap liar.
Tips & Modifikasi| 15 December 2021
Hujan sedang sering mengguyur sejumlah daerah di Indonesia. Hal ini membuat pengendara motor harus mempersiapkan diri agar tetap dapat melanjutkan perjalanan.
Motor Listrik| 15 December 2021
Piaggio Komersial di bawah PT Bagaskoro Mega Langgeng (BML) meluncurkan dua motor listrik roda tiga. Kedua motor listrik komersial ini dihadirkan dalam dua model yang berbeda.
Sport| 14 December 2021
Ducati berhasil menjadi juara dunia konstruktor di ajang balap MotoGP 2021 tahun ini. Sementara pembalap tim pabrikan berhasil menduduki posisi runner-up kejuaraan dunia MotoGP 2021.
Berita| 14 December 2021
Honda CB150X telah resmi diluncurkan dan harga banderolnya juga sudah resmi dirilis oleh PT Astra Honda Motor (AHM). Harganya sendiri mulai dari Rp 32,5 juta untuk on the road DKI Jakarta.
Sport| 13 December 2021
Hal tersebut diungkapkan oleh Kepala Mekanik Bagnaia, Cristian Gabarrini. Menurutnya, Bagnaia memiliki potensi dan paket teknologi yang sangat kompetitif.
Sport| 13 December 2021
Valentino Rossi kerap dikenal sebagai ikon dari balap motor MotoGP. Jika berbicara mengenai MotoGP kepada orang yang tidak mencintai balapannya, setidaknya orang tersebut mengenal Valentino Rossi.
Sport| 13 December 2021
Toprak Razgatlioglu berhasil menjadi juara dunia World Superbike 2021 di Mandalika International Street Circuit. Dalam balapan tersebut turut hadir Minoru Morimoto selaku Presiden Director PT YIMM.
Tips & Modifikasi| 13 December 2021
Banyak pengguna sepeda motor yang memiliki anggapan untuk mengempeskan sedikit dari ban motor untuk menambah traksi. antas bagaimana dari sisi keamanan ketika ban dikempeskan?
Sport| 12 December 2021
Alex Marquez selaku adik dari Marc pun turut memberikan komentarnya. Alex menyebutkan absennya Marc sangat berdampak pada tim Honda di MotoGP.
Berita| 12 December 2021
Berbekal kelir anyarnya itu, bagaimana perbandingan spesifikasi mesin antara Yamaha Vixion dan Honda CB150R Streetfire?
Sport| 12 December 2021
Remy Gardner menjadi pembalap yang berhasil meraih gelar Juara Dunia Moto2 2021. Baru berhasil meraih gelar di kelas Moto2, pembalap muda yang satu ini akan pindah ke kelas utama musim depan.
Berita| 12 December 2021
TVS Callisto merupakan salah satu model skutik asal India yang masuk ke segmen pasar entry level. Skutik 110 cc ini dijual dengan harga Rp 18 jutaan untuk on the road DKI Jakarta.