Berita | 7 January 2020
Insiden banjir yang melanda Jabodetabek kemarin, membuat dealer Wahana Honda mendirikan bengkel darurat. Kedepannya dealer Wahana Honda juga akan terus mengantisipasi kejadian banjir ini.
Berita | 7 January 2020
Banjir yang melanda Jabodetabek di beberapa titik kemarin terjadi cukup parah. Bahkan banjir sampai menenggelamkan sejumlah kendaraan roda dua.
Tips & Modifikasi | 6 January 2020
Terkadang terdapat pemilik sepeda motor yang jarang menggunakannya ketika berpergian jauh. Kira-kira perlukah aki dicopot jika motor jarang digunakan?
Berita | 4 January 2020
Sebagai suatu brand sepeda motor, tentunya jaringan dealer menjadi hal yang penting untuk para konsumennya. Oleh karenanya, di penghujung tahun 2019, PT Piaggio Indonesia menambah satu dealer terbaru.
Tips & Modifikasi | 1 January 2020
"Jika pernah melewati banjir, jangan lupa cek bagian CVT selepas sampai di rumah, atau bengkel."
Tips & Modifikasi | 1 January 2020
Berikut adalah hal yang harus Anda lakukan setelah motor terendam banjir.
Tips & Modifikasi | 31 December 2019
Memasuki musim hujan, sejumlah daerah di DKI Jakarta telah terendam banjir. Jika terpaksa harus menerjang banjir, ada beberapa hal yang harus diperhatikan, terutama bagi pengguna motor tipe sport.
Tips & Modifikasi | 29 December 2019
Sebuah bengkel bernama Game Over Cycles (GOC) melakukan modifikasi custom pada motor roda tiga Yamaha Niken. Motor custom tersebut pun meraih penghargaan di CUstombike Show 2019 di Jerman.
Tips & Modifikasi | 27 December 2019
"Motor matic mengubah karakter pengendara untuk selalu buka gas penuh secara terus menerus karena tidak adanya sistem oper gigi"
Tips & Modifikasi | 27 December 2019
Pengguna motor bertransmisi otomatis alias matic saat ini cukup banyak diminati.
Berita | 24 December 2019
Honda hadirkan layanan bantuan 24 jam atasi gangguan motor selama perjalanan. Seperti apa layanannya?
Tips & Modifikasi | 23 December 2019
Motor yang memiliki gaya retro ini pun dapat diubah menjadi beberapa bentuk, seperti cafe racer ataupun tracker. Bagaimana mencari part untuk modifikasi custom Yamah XSR155?
Tips & Modifikasi | 22 December 2019
Kantung berbahan plastik atau karet ini umum ditemui pada motor-motor matik kebanyakan.
Tips & Modifikasi | 22 December 2019
Membahas modifikasi custom, biasanya bahan yang diambil berbasis dari motor batangan, naked, ataupun fairing. Kali ini berbeda, karena modifikasi custom yang dilakukan berbasis dari Yamaha Nmax.
Berita | 21 December 2019
PT Piaggio Indonesia kembali memperluas jaringannya dengan menghadirkan diler berkonsep Motoplex di Surabaya.