Berita| 10 February 2016
PT Astra Honda Motor (AHM) bersama dengan PT DBL Indonesia dan jaringan Main Dealer sepeda motor Honda kembali menggelar kompetisi basket tingkat pelajar (SMA) terbesar di Indonesia.
Berita| 10 February 2016
Yamaha resmi menghadirkan Xabre untuk meramaikan segmen motor sport 150 cc di tanah air. Segmen motor yang sebelumnya sudah diisi oleh Yamaha V-Ixion dan Byson. Bagaimana perbandingan ketiganya?
Sport| 9 February 2016
Aleix Espargaro dan Maverick Vinales menyelesaikan sesi tes MotoGP di Sepang dengan hasil positif. Ini aksi mereka menggeber GSX-RR anyar.
Sport| 9 February 2016
Iklim balap motor nasional belakangan ini melesu, terutama dengan hilangnya event IndoPrix sejak 2015. Namun bagi PT Astra Honda Motor, tahun ini dimanfaatkan untuk menjaring bibit pembalap muda.
Berita| 5 February 2016
Setelah kami beritakan mengenai penghentian operasional PT Mabua Harley-Davidson (MHD) di Indonesia per 31 Desember lalu. Kini giliran isi suratnya yang terkuak.
Berita| 4 February 2016
Kecelakaan terjadi saat riding ketika perlengkapan kemananan dilupakan. Kejadian tersebut sering kali dialami siswa SMA, maka dari itu Wahana menggelar Tim Safety Riding (SRP) kembali di SMA Tangerang
Berita| 4 February 2016
Produsen motor asal India, Mahindra yang turun sebagai tim pabrikan di ajang Moto3 resmi merilis motor mereka lewat ajang Delhi Auto Show 2016 kemarin (3/2).
Tips & Modifikasi| 31 January 2016
Mau up grade tampilan atau performa motor, sambangi saja speed shop yang berlokasi di daerah Cimanggis, Jawa Barat ini. Karena di sini menyediakan berbagai parts racing sekaligus pemanis tampilan.
Sport| 30 January 2016
Berbeda dengan musim balap tahun lalu, di mana tim-tim pabrikan Yamaha mendominasi balap nasional, musin ini pabrikan berlogo garputala itu coba merampingkan formasi.
Tips & Modifikasi| 29 January 2016
Nilai seni tinggi ala suku Dayak diterjemahkan dengan sempurna pada sekujur tubuh Honda Spacy ini.
Sport| 29 January 2016
PT Astra Honda Motor (AHM) menerapkan sistem rekrutmen pebalap baru untuk memperkuat tim balap Astra Honda Racing Team (AHRT) di musim balap 2016. Salah satunya dengan tes ketat.
Tips & Modifikasi| 28 January 2016
Anda pemilik Yamaha R6 dan ingin tahu berapa estimasi biaya untuk perawatan moge kesayangan Anda tersebut. Berikut estimasi biaya perawatan Yamaha R6 selama setahun.
Berita| 27 January 2016
Sebagai pembuka tahun 2016 ini, pecinta dunia roda dua Tanah Air dimanjakan dengan hadirnya dua produk baru bergenre naked bike. Yakni TVS Apache RTR 200 dan Yamaha Xabre.
Berita| 27 January 2016
Alih-alih memakai nama MT-15, atau M-Slaz seperti kembarannya di Thailand, Yamaha Indonesia justru memilih nama Xabre pada naked bike gahar terbaru mereka.
Berita| 27 January 2016
Meluncur di segmen naked bike 150 cc membuat Yamaha Xabre punya banyak pesaing. Salah satunya dari jagoan Honda di kelas ini, yakni CB150R.