Komunitas| 9 February 2016
DDOCI pada 6 Februari 2016 lalu baru saja memilih ketua dan kepengurusan baru periode 2016-2017. Setelah ketua baru terpilih, DDOCI mempunyai misi untuk membuat chapter di setiap daerah Indonesia.
Berita| 8 February 2016
Ada yang menarik kala OTORIDER.com bercengkerama sebentar dengan naked bike terbaru, Yamaha Xabre. Yakni posisi tombol pada saklar di setang motor 150 cc tersebut.
Berita| 7 February 2016
Penjualan 1.000 unit Yamaha Xabre via booking online sold out di hari ketiga, 3 Februari 2016. Sukses Yamaha melego motor sport teranyarnya itu adalah langkah pembuka positif di awal tahun ini.
Berita| 4 February 2016
Kecelakaan terjadi saat riding ketika perlengkapan kemananan dilupakan. Kejadian tersebut sering kali dialami siswa SMA, maka dari itu Wahana menggelar Tim Safety Riding (SRP) kembali di SMA Tangerang
Berita| 4 February 2016
PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) resmi merilis produk terbarunya yakni Xabre di Bali (26/1). Pabrikan berlogo garputala tersebut pun menggelar sesi test ride. Bagaimana sensasinya?
Sport| 31 January 2016
Jorge Lorenzo mengunjungi Philipina sebelum hadir dalam tes pramusim MotoGP 2016 di sirkuit Sepang.
Berita| 28 January 2016
Akhirnya, Triumph menggugah video Speed Triple S dan Speed Triple R model terbaru. Kedua naked sport ini pada awal 2016 sudah ramai dibicarakan dengan desain terbaru dan tenaga lebih besar.
Berita| 28 January 2016
Ingin mendulang kembali kesuksean dengan booking online line-up R-Series (YZF-R25 dan YZF-R15) serta Nmax. PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) kembali membuka program serupa untuk Xabre.
Berita| 27 January 2016
Sebagai pembuka tahun 2016 ini, pecinta dunia roda dua Tanah Air dimanjakan dengan hadirnya dua produk baru bergenre naked bike. Yakni TVS Apache RTR 200 dan Yamaha Xabre.
Berita| 27 January 2016
Alih-alih memakai nama MT-15, atau M-Slaz seperti kembarannya di Thailand, Yamaha Indonesia justru memilih nama Xabre pada naked bike gahar terbaru mereka.
Berita| 27 January 2016
Meluncur di segmen naked bike 150 cc membuat Yamaha Xabre punya banyak pesaing. Salah satunya dari jagoan Honda di kelas ini, yakni CB150R.
Berita| 26 January 2016
Bermesin 150 cc seperti V-Ixion, tapi Xabre lebih kekar dan disenjatai transmisi 6-speed. Ini beda spesifikasi lengkapnya.
Berita| 26 January 2016
Valentino Rossi resmi membuka selubung naked bike anyar, Yamaha Xabre hari ini (26/1) di Bali. Motor bergenre naked bike ini digadang-gadang menjadi varian flagship dari semua naked bike 150 cc Yamaha
Tips & Modifikasi| 25 January 2016
Sifatnya yang semi permanen memungkinkan kita bisa menggantinya saat kualitas warna dan kondisinya mulai menurun. Kendati demikian ada baiknya bodi yang sudah pakai cutting sticker tetap dirawat.
Berita| 25 January 2016
Putaran bawah sampai menengah terasa cepat, begitupun pada putaran tengah ke atas. Karakter tenaga seperti ini yang dibutuhkan untuk perkotaan.