Sport| 16 June 2020
Pengamat MotoGP, Carlo Pernat memberikan beberapa pandangannya terkait situasi yang terjadi di ajang balap tersebut, salah satunya tentang masa depan Marc Marquez.
Berita| 16 June 2020
Terdapat ratusan motor rakitan pabrikan Jepang memenuhi sebidang lahan yang disebut sebagai kuburan motor klasik. Menariknya, motor-motor berusia lanjut yang cukup langka ini hendak dijual.
Berita| 16 June 2020
Pembayaran sepeda motor dengan cara cicilan atau biasa disebut kredit banyak dipilih konsumen di Indonesia. Astra Honda Motor (AHM) bahkan mengklaim 70% konsumennya menggunakan kredit.
Berita| 15 June 2020
Tak hanya BeAT, Honda juga memiliki beberapa pilihan skutik bermesin 110 cc. Skutik tersebut antara lain adalah Genio dan Scoopy.
Sport| 15 June 2020
Pandemi Covid-19 yang melanda sejumlah negara di dunia pun membuat jadwal MotoGP menjadi berantakan. Dorna Sports selaku promotor MotoGP berusaha mencari akal untuk menghadapi permasalahan ini.
Berita| 15 June 2020
Pandemi Covid-19 yang melanda Indonesia ini membuat sejumlah industri cukup kesulitan. Salah satunya adalah Astra Honda Motor (AHM) yang diperkirakan penjualannya akan terkoreksi.
Sport| 14 June 2020
Kejelasan terkait masa depan Valentino Rossi perlahan mulai terkuak. Hal ini pun diungkapkan oleh sahabat sejak kecil Rossi, Alessio Salucci atau yang akrab disapa Uccio.
Berita| 14 June 2020
Cuplikan gambar terkait peluncuran Benelli 302R terbaru mencuat ke publik. Motor sport fairing ini pun diduga akan segera dirilis dalam waktu dekat.
Berita| 14 June 2020
Yamaha WR 155R merupakan produk motor terbaru yang mengisi segmentasi pasar motor sport petualang. Diluncurkan pada akhir 2019 lalu, motor ini pun secara perlahan mulai mengaspal di sejumlah kota.
Berita| 13 June 2020
Vespa yang merupakan produk skuter asal Italia itu, kini tengah bekerjasama dengan Christian Dior. Kolaborasi keduanya menghadirkan sebuah motor yang mengekspresikkan merek masing-masing.
Berita| 13 June 2020
Benelli 502C merupakan motor cruiser yang hadir di pasar Indonesia pada pertengahan tahun 2019 lalu. Muncul di GIIAS 2019, motor ini memiliki banderol sejumlah Rp 162 juta untuk on the road Jakarta.
Berita| 12 June 2020
Suzuki GSX-R150 menjadi salah satu motor sport fairing yang cukup diminati pengendara roda dua. Telah hadir di Indonesia selama beberapa tahun, kira-kira berapa harga bekasnya?
Berita| 12 June 2020
Pandemi Covid-19 tentunya memiliki dampak hampir kepada semua industri, termasuk otomotif. Astra Honda Motor (AHM) sebagai pemimpin pasar sepeda motor nasional pun juga merasakan dampaknya.
Berita| 11 June 2020
Nah, kali ini OtoRider sajikan daftar lengkap harga motor Suzuki per Juni 2020. Berikut pilihannya.
Berita| 11 June 2020
Yamaha All New MX King 155 kerap digosipkan untuk hadir meramaikan kembali pasar motor bebek. Hal ini didasari oleh bocoran gambar dari motor tersebut yang sudah siap dipasarkan.