Tips & Modifikasi | 18 September 2021
Di Indonesia modifikasi sepeda motor telah banyak dilakukan, baik untuk balap maupun sekedar kegiatan sehari-hari. Biasanya salah satu modifikasi di motor injeksi adalah dengan mengganti ECU.
Tips & Modifikasi | 17 September 2021
Electronic Control Unit alias ECU merupakan jantung dari semua motor yang menggunakan bahan bakar injeksi. Biasanya komponen yang satu ini kerap dimodifikasi untuk mendapatkan performa lebih tinggi.
Tips & Modifikasi | 17 September 2021
ECU alias Electric Control Unit merupakan perangkat yang paling penting dalam sebuah motor dengan pembakaran injeksi. Dalam dunia modifikasi motor ECU sendiri memiliki beberapa jenis.
Motor Listrik | 8 September 2021
E-Skuter Skooth K1S merupakan salah satu produk kendaraan listrik yang turut meramaikan pasar Indonesia. Produk yang satu ini cukup unik, karena memiliki kaki-kaki yang besar alias gambot.
Berita | 4 August 2021
Honda CBR250RR banyak dikenal sebagai motor 250 cc dua silinder dengan mesin terkencang di kelasnya. Tetapi di Jepang ternyata Honda memiliki CBR250RR versi yang berbeda dari yang kita ketahui.
Berita | 22 July 2021
Nah, bagaimana detail tampilan lengkap dari KTM RC 8C 2021 tersebut?
Berita | 21 July 2021
Lalu, apa saja yang ditawarkan oleh Yamaha pada motor naked sport 250 cc-nya tersebut?
Berita | 19 July 2021
Salah satu produk tersebut adalah Yamaha Lexi yang memiliki tiga varian, yakni standard, S, dan S ABS. Nah, kira-kira bagaimana spesifikasi dan banderol harga terbarunya?
Tips & Modifikasi | 4 July 2021
Belakangan ini diketahui Yamaha Lexi 125 bisa menggunakan blok silinder dari Yamaha Aerox 155. Dengan demikian kubikasi dari mesin Lexi itu sendiri menjadi 155 cc.
Tips & Modifikasi | 4 July 2021
Yamaha Lexi merupakan salah satu skutik Maxi yang dijajakan oleh PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM). Model yang satu ini mendapatkan kapasitas yang paling kecil, yakni hanya 125 cc.
Berita | 26 June 2021
Yamaha India baru-baru ini meluncurkan motor bergaya Neo Retro yakni FZ-X. Motor yang satu ini menemani XSR 155, hanya saja spesifikasinya berbeda.
Berita | 12 June 2021
Kawasaki Ninja ZX-10R generasi terbaru sudah diluncurkan oleh PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI). Motor sport 1.000 cc ini dijual dengan harga sebesar Rp 520 juta untuk on the road DKI Jakarta.
Tips & Modifikasi | 7 June 2021
Motor matic kini menjadi alat transportasi yang paling banyak diandalkan masyarakat Indonesia. Mengingat motor ini memiliki pengoperasian yang paling sederhana dibandingkan jenis lainnya.
Tips & Modifikasi | 6 June 2021
Camshaft atau noken as memiliki fungsi mengatur waktu bukaan klep untuk memasukkan bahan bakar dan mengeluarkan sisa pembakaran. Terdapat tiga perbedaan noken as racing yakni tipe S, T, dan R.
Tips & Modifikasi | 3 June 2021
Kawasaki Ninja ZX-25R merupakan motor sport fairing 4-silinder yang belakangan ini sedang digemari. Pasalnya motor ini dibekali mesin 250 cc dengan konfigurasi mesin 4-silinder.