Berita| 10 January 2020
Kawasaki Ninja ZX-25R merupakan motor 250 cc empat silinder yang diperkenalkan Kawasaki Jepang di ajang Tokyo Motor Show lalu. Motor ini pun mendapatkan perhatian dari pecinta otomotif dari seluruh be
Berita| 10 January 2020
Memasuki tahun 2020, era kendaraan listrik semakin ramai diisi oleh pemain baru. Seperti pemain baru motor listrik yang satu ini hadir dengan keunikan tersendiri.
Berita| 8 January 2020
Jack Miller yang merupakan pembalap MotoGP asal Australia pun tergerak untuk membantu negaranya yang sedang terkena musibah. Dirinya berdonasi untuk krisis kebakaran hutan yang melanda Australia.
Berita| 6 January 2020
Aprilia memiliki edisi terbatas dari motor sport paling kencangnya yakni Aprilia RSV4 X. Aprilia RSV4 X hadir dalam memperingati 10 tahun keikutsertaannya dan tujuh kemenangan di WSBK.
Sport| 6 January 2020
Valentino Rossi beberapa waktu lalu mencicipi mobil Formula 1 dengan Mercedes-Benz yang cukup menggemparkan jagat media. Ternyata, sebelumnya juara dunia MotoGP ini juga pernah dekat dengan Ferrari.
Sport| 5 January 2020
Kabar mengejutkan datang dari Valentino Rossi soal masa depannya di MotoGP. Apa katanya?
Berita| 5 January 2020
KTM merupakan perusahaan motor asal Austria yang telah dikenal di pasar dunia, termasuk Indonesia. Tampaknya pabrikan Austria itu tengah menyiapkan model motor terbaru di bawah 500 cc.
Berita| 5 January 2020
Pada beberapa tahun lalu, dunia mengenal dengan pabrikan handphone bernama BlackBerry. Meskipun tidak terdengar lagi gaungnya, ternyata BlackBerry telah bekerjasama dengan pabrikan sepeda motor.
Sport| 4 January 2020
Mampukah Alex Marquez bersaing dengan Marc Marquez? Apa targetnya?
Berita| 31 December 2019
Kawasaki Ninja GPZ900R digosipkan akan kembali hadir ke dunia otomotif. Hal ini digosipkan setelah Kawasaki meluncurkan video di Channel Youtube yang berisikan perjalanan Ninja GPZ900R.
Berita| 31 December 2019
Memasuki Tahun 2020 tentunya sudah banyak gosip-gosip beredar soal motor baru. Beberapa brand sudah mulai terbaca mengenai motor barunya yang akan masuk pasar Indonesia. Apa saja ya?
Berita| 29 December 2019
Orang nomor satu di Indonesia ini memang terkenal menyukai sejumlah sepeda motor, terutama custom. Akan tetapi dalam beberapa kegiatan, Jokowi kerap tidak menggunakan safety gear yang tepat.
Tips & Modifikasi| 29 December 2019
Sebuah bengkel bernama Game Over Cycles (GOC) melakukan modifikasi custom pada motor roda tiga Yamaha Niken. Motor custom tersebut pun meraih penghargaan di CUstombike Show 2019 di Jerman.
Sport| 28 December 2019
Agar dapat menampilkan pertunjukan balap yang menarik, perawatan motor yang digunakan juga sangat diperlukan. Salah satu komponen motor yang cukup vital dalam balapan adalah sistem pengereman.
Berita| 27 December 2019
Presiden Republik Indonesia Joko Widodo beberapa hari lalu mengunjungi Ibukota baru di Kalimantan. Kunjungan yang dilakukannya saat itu cukup heboh karena menggunakan motor custom berbentuk bobber.