Berita| 17 February 2016
Menarik saat menyimak duel 'ayam jago' yang tersaji kali ini. Karena, jelas kedua motor ini bakal saling jegal memperebutkan ceruk pasar bebek sporty yang disukai para pecinta kecepatan.
Berita| 17 February 2016
Saat melihat penampilan Suzuki All New Satria F150, Anda pasti setuju jika motor ini memiliki tampilan yang bukan hanya lebih segar. Tapi ini merupakan motor baru yang berbeda total dari pendahulunya
Berita| 17 February 2016
Mengusung mesin baru 150cc sebagai sumber penghasil tenaga yang besar, All New Satria F150 telah mengadopsi teknologi Fuel Injection canggih. Sayangnya, nyaris semua komponen di mesin ini baru.
Berita| 17 February 2016
Saat meluncur pada Selasa (16/2), sosok Suzuki All New Satria F150 mengingatkan kami akan evolusi yang terjadi pada 2004, tepatnya saat Satria R120 yang bermesin 2-tak diganti oleh Satria F150.
Berita| 16 February 2016
Saat di trek lurus, spidometer digitalnya menunjukkan angka 145 km/jam di gigi enam. Langsung saja lihat bagaimana aksi All New Satria F150 terbaru ini di sirkuit Sentul, Bogor.
Berita| 15 February 2016
Memasuki bulan Februari 2016, PT Astra Honda Motor (AHM) merilis produk terbaru mereka di kelas sport fairing 150 cc berjuluk All New Honda CBR150R. Akan menjadi seru jika disandingkan langsung dengan
Berita| 15 February 2016
Jika sebelumnya kami membahas mengenai pengembangan yang dilakukan pada Honda All New CBR150R. Maka kali ini kami coba membandingkannya dengan generasi sebelumnya.
Berita| 14 February 2016
Diluncurkan resmi pada Minggu (14/2), motor sport fairing Honda All New CBR150R memiliki sederet penyegaran dibanding pendahulunya yang meluncur tahun 2014 silam.
Berita| 13 February 2016
Triumph memunculkan sosok utuh Triumph Tiger Sport terbaru sebagai pelengkap line up Tiger untuk pasar Global yang siap tampil di London Motorcycle Show pada Mei 2016, dengan segudang fitur tambahan.
Berita| 11 February 2016
Jika sebelumnya kami mengabarkan soal mesin, kali ini lewat brosur resmi, terkuak fitur-fitur unggulan selain mesin yang tertanam pada Suzuki All New Satria F150. Apa saja? Yuk, tengok.
Berita| 11 February 2016
Peluncuran motor anyar Suzuki, All New Satria F150 tinggal menghitung hari. Dan bocoran infonya mulai bermunculan. Salah satunya, klaim besaran tenaga mesin barunya yang mencapi 18,2 dk!
Berita| 10 February 2016
Kehadiran Aerox 125LC diyakini akan mengancam pasar GT 125 yang notabene lahir lebih dulu. Apalagi Aerox 125LC didukung dengan tampilan ala motor-motor balap Yamaha, plus DNA dari keluarga Aerox.
Berita| 10 February 2016
Yamaha resmi menghadirkan Xabre untuk meramaikan segmen motor sport 150 cc di tanah air. Segmen motor yang sebelumnya sudah diisi oleh Yamaha V-Ixion dan Byson. Bagaimana perbandingan ketiganya?
Sport| 5 February 2016
Peraturan balap motor nasional yang mulai beralih dari karburator ke injeksi membuat beberapa tim balap mulai meriset sistem tersebut. Salah satunya Honda Kaka Racing Team.
Tips & Modifikasi| 5 February 2016
Akhir pekan yang santai bisa dimanfaatkan untuk melakukan berbagai aktivitas. Termasuk turing dengan motor. Dan salah satu penunjang kenyamanan berkendara adalah ukuran tekanan angin ban.