Sport| 10 March 2017
Di hari kedua sesi tes pra musim Moto2 2017 di sirkuit Jerez, Spanyol (9/3), Franco Morbidelli menunjukan kedigdayaannya dengan menjadi yang tercepat.
Komunitas| 9 March 2017
Family Gathering kali ini berbeda dengan tahun sebelumnya, acara yang dihadiri semua chapter Yamaha Jupiter Series Club (YJSC) di Pantai Sri Mersing, Serdang Bedagai, Sumatera Utara.
Tips & Modifikasi| 9 March 2017
Tak perlu risau untuk mencari knalpot racingnya, karena sudah tersedia beberapa merek yang menawarkan khusus untuk GSX-R150.
Sport| 9 March 2017
Tiga penunggang motor Honda jadi rider tercepat di hari pertama sesi tes pra musim Moto2 dan Moto3 di Jerez, Spanyol kemarin (8/2).
Sport| 9 March 2017
Baru hadir sebagai pemasok sasis Moto2 musim ini, KTM sudah tebar ancaman. Hal ini diperlihatkan saat wakil tim Red Bull KTM Ajo, Miguel Oliviera jadi yang tercepat di hari pertama sesi tes pra musim
Tips & Modifikasi| 8 March 2017
Skuter matik bertampang sporty, Yamaha Aerox 155 VVA bukan hanya dijual di Indonesia, namun juga beberapa negara Asean lain seperti Vietnam, Malaysia dan Thailand.
Sport| 8 March 2017
Juara dunia MotoGP 2016, Marc Marquez kerap melakukan aksi menantang di luar lintasan balap. Salah satunya aksi rider asal Spanyol ini menggeber skuter matik gambot, X-ADV di lintasan bersalju.
Sport| 8 March 2017
Honda CBR600RR bisa langsung dipakai balap dengan ubahan minim pada ajang ARRC, atau dirombak total untuk bertanding di level CEV Moto2. Apa bedanya?
Berita| 8 March 2017
Baru dikenalkan lewat gelaran Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2016 lalu dan belum dijual umum hingga saat ini, namun sudah banyak yang menginden Yamaha XMax. Ini alasannya.
Berita| 7 March 2017
Hadir sebagai pengganti, tentu Kawasaki Z900 dipersiapkan agar lebih sempurna ketimbang pendahulunya Z800.
Berita| 7 March 2017
Di ajang balap pembibitan Asia Talent Cup dan Kejuaraan Eropa CEV, Honda punya jagoan berjuluk NSF250. Keduanya sama-sama punya mesin 250 cc satu silinder dengan pendingin cair. Namun, banyak bedanya.
Sport| 7 March 2017
Kawasan bersalju di Circuito de Andorra menjadi lokasi peluncuran tim MotoGP, Reale Avintia Racing kemarin (6/3).
Tips & Modifikasi| 6 March 2017
Dengan kompresi mesin mencapai 11,5:1 mesin Suzuki GSX-150 Series (GSX-R150 dan GSX-S150) terbilang tinggi. Dan mesin berkompresi tinggi diklaim kerap terkena gejala nglitik, jika pakai premium.
Tips & Modifikasi| 6 March 2017
Jika diperhatikan, ada yang berbeda pada sektor knalpot duet motor sport Suzuki GSX-150 Series (GSX-R150 & GSX-S150). Pasalnya, knalpot GSX punya dua lubang buang.
Berita| 5 March 2017
Meski baru meluncur hari ini (3/3) di Jakarta, ternyata naked bike Kawasaki Z900 sudah laris terjual. Bahkan kuota bulan ini sebanyak 20 unit sudah habis.