Berita| 31 July 2015
Baru kali ini lahir konsep sepeda motor terinspirasi dari sebuah bunga. Skuter yang berbentuk bunga tulip ini ramah lingkungan karena pakai motor listrik.
Berita| 31 July 2015
Setelah bagian depan dari Suzuki GSX-R1000R ini tampil, kali ini bodi samping dari superbike ini kembali terungkap. Bagaimana dengan sang adik GSX 250, mungkinkah mirip juga?
Berita| 30 July 2015
Wah, selain kencang, Yamaha YZF-R6 bisa digunakan juga untuk instrumental musik.
Berita| 30 July 2015
Membangun motor listrik tak tanggung-tanggung, Victory menurunkan langsung teknologinya dari motor listrik tercepat mereka di Isle of Man TT 2015.
Berita| 29 July 2015
Terhitung mulai 24 Juli 2015, PT. Pertamina (Persero) resmi menghadirkan Pertalite yang memiliki kadar oktan (RON) 90. Lalu tanggapan Yamaha dengan hadirnya bahan bakar minya jenis ini?
Sport| 29 July 2015
Rider team Movistar Yamaha MotoGP, Valentino Rossi memanfaatkan jeda kompetisi balap motor dengan berkunjung ke Boot Camp milik mantan rider MotoGP asal Amerika, Colin Edwards.
Berita| 28 July 2015
Psst... Suzuki tampaknya sedang menyiapkan motor sport fairing 250 cc
Berita| 28 July 2015
Melepaskan semua perintilan yang tidak diperlukan, membuatnya tampil lebih macho dan maskulin tapi juga sekaligus artistik.
Sport| 27 July 2015
Gas motor yang mengalami masalah ditengarai jadi penyebab Casey Stoner jatuh.
Sport| 26 July 2015
Terakhir menang di Suzuka 8 Hours pada tahun 1996, kini Yamaha kembali menang bersama dua rider MotoGP, Pol Espargaro dan Bradley Smith.
Sport| 26 July 2015
Bradley Smith, Katsuyuki Nakasuga, dan Pol Espargaro yang tergabung di tim Yamaha Factory Racing sukses juarai Suzuka 8 Hours tahun ini.
Sport| 25 July 2015
Pole Espargaro masih tak percaya bisa meraih pole position meski baru pertama kali turun di Suzuka 8 Hours.
Sport| 25 July 2015
Espargaro, Bradley Smith, dan Katsuyuki Nakasuga berhasil membawa timnya meraih pole position untuk race besok. Sedangkan rider Indonesia, HM Yudhistira dan tim Kawasaki di posisi kedua.
Sport| 25 July 2015
Bradley Smith memang baru pertama kali ikutan di Suzuka 8 Hours, tapi ia antusias sekaligus kaget saat balapan memasuki malam hari.
Berita| 24 July 2015
Penasaran seperti apa Yamaha XSR700 yang merupakan hasil kolaborasi antara custom builder Chabott Engineering dengan Yamaha Eropa? Yuk lihat videonya.