Sport| 14 September 2015
Rossi kecewa karena gagal naik podium di kandangnya sendiri.
Sport| 14 September 2015
Sempat jatuh di awal lomba, mengganti motor dua kali, tapi Redding berhasil finish di posisi ketiga.
Sport| 14 September 2015
Pembalap asal Bandung, Bima Oktarico berhasil menjuarai Suzuki Challenge Season 2 di Cimahi, Jawa Barat.
Sport| 14 September 2015
Jorge Lorenzo harus mengakhiri balapan MotoGP San Marino tanpa mendulang poin lantaran tak mampu menyelesaikan lomba lantaran terjatuh. Lorenzo pun mengakui hal itu sebagai kesalahannya sendiri.
Sport| 13 September 2015
Marquez akhirnya berhasil menang di kandang Rossi. Sementara The Doctor tak bisa mempersembahkan kemenangan di depan ribuan fansnya, Lorenzo bahkan gagal finish.
Sport| 13 September 2015
Start dari grid paling depan, Zarco mampu meninggalkan lawan-lawannya dan membuat jarak yang cukup lebar hingga finish.
Sport| 9 September 2015
Valentino Rossi mengatakan dirinya memiliki banyak sekali tekanan menjelang seri ke-14 MotoGP 2015 yang akan digelar di sirkuit Misano, Italia.
Tips & Modifikasi| 9 September 2015
Kalau hati sudah berbicara, siapapun mungkin tidak tidak bisa menolaknya. Tidak hanya selera soal lawan jenis, namun juga persoal memodifikasi motor kesayangan.
Sport| 7 September 2015
Salah satu rider team kawasaki ini justru lebih mempersipakan diri menghadapai musim depan.
Sport| 5 September 2015
Pengoleksi poin tertinggi di kelas moto2, Johann Zarco, tidak ingin cepat-cepat naik kasta ke MotoGP. Kenapa ya?
Tips & Modifikasi| 3 September 2015
Saat menyambangi bengkel modifikasi Layz Motor di kawasan Jakarta Barat. Tampak berjajar motor-motor sport fairing yang menjadi display toko. Dan ada satu motor yang harga peleknya saja Rp 42 juta!
Tips & Modifikasi| 3 September 2015
Meski sering mengudara tidak membuatnya melupakan kehidupan di darat. Pasalnya sang pilot salah satu maskapai penerbangan nasional ini juga suka terhadap motor modifikasi.
Sport| 3 September 2015
Pembalap Indonesia, Andreas Gunawan, berhasil menjadi juara dalam lomba Suzuki Asian Challenge Rd 4 yang digelar di Sirkuit Chang International, Buriram, Thailand.
Berita| 1 September 2015
Triumph diganjar predikat Juara 3 booth terbaik untuk kategori Non APM Gaikindo.
Berita| 31 August 2015
Menyasar pasar light motor sport PT Astra Honda Motor (AHM) resmi menghadirkan New Honda Sonic 150R (5/7). Dengan hadirnya produk barunya ini, sepertinya bakal jadi pesaing Satria F150.