Berita| 18 June 2019
Guna memperkuat jaringan di Jakarta Timur, PT Piaggio Indonesia bersama PT Dwi Pratama Mandiri membuka dealer di Jatinegara (18/06).
Berita| 17 June 2019
Dua motor Benelli berkapasitas seperempat liter akan hadir di gelaran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2019.
Berita| 17 June 2019
Inilah fakta menarik seputar Honda X-ADV.
Berita| 16 June 2019
Ducati Streetfighter V4 akan diluncurkan pada akhir Juni 2019 bertepatan Pikes Peak International Hill Climb.
Berita| 15 June 2019
Beli helm Cargloss di Jakarta Fair Kemayoran 2019 berkesempatan mendapatkan satu unit sepeda motor Yamaha Mio.
Berita| 14 June 2019
Sepanjang semester I 2019, inilah skutik brand Jepang paling murah di Tanah Air.
Tips & Modifikasi| 13 June 2019
Sepeda motor setelah digunakan dalam menempuh perjalanan jauh, sebaiknya pengendara mengganti oli agar tetap terjaga performa mesin.
Berita| 12 June 2019
Inilah skema kredit Honda SH150i, cicilan bisa 59 bulan.
Berita| 11 June 2019
Sebuah motor adventure bergaya klasik akan segera hadir di Indonesia, kami sempat menjajalnya langsung di Phuket, Thailand.
Berita| 28 May 2019
Bahasa desain Ducati Monster tampak sangat kuat. Seakan tak banyak beda, padahal detail baru tersebar di sekujur tubuhnya.
Berita| 25 May 2019
Yuk, bawa pulang Yamaha FreeGo standar dengan setoran hanya Rp 2 juta.
Berita| 23 May 2019
Benelli Indonesia kembali kedatangan keluarga baru dari TNT, yaitu TNT 249S. Tampil lebih agresif dan futuristik, berikut galeri foto dan spesifikasi terkait TNT 249S.
Berita| 23 May 2019
Eksis dengan motor adventure yang diberi nama KLX, Kawasaki kembali memperkenalkan varian terbarunya, yaitu KLX 230. Berikut spesifikasi dan galeri foto terkait KLX 230.
Berita| 22 May 2019
Resmi diluncurkan oleh Kawasaki India, Ninja ZX-10R, yang sudah mengusung sapsifikasi balap ala World Superbike.
Berita| 20 May 2019
Suzuki kembali kedatangan keluarga baru dari GSX 150, yakni GSX 150 Bandit. Tampil dengan gaya street naked menyerupai GSX-S, Pada GSX 150 Bandit diklaim merupakan varian GSX 150 yang paling nyaman.