Tips & Modifikasi| 18 December 2015
Populasi Jupiter Z 110 cc masih banyak, hal ini mendorong penyedia performance parts seperti AHRS untuk tetap kosentrasi pada bebek Yamaha itu
Berita| 15 December 2015
Pabrikan kini berlomba-lomba luncurkan produk andalannya dengan efisiensi penggunaan yang tinggi. Inilah yang PT Astra Honda Motor lakukan terhadap dua jagoannya All NEw CB150 R dan New Sonic 150R.
Tips & Modifikasi| 14 December 2015
Honda Blade 125 andalan Tri Agung Setya Pamungkas ini boleh dibilang jadi salah satu yang paling berani di kelasnya!
Berita| 12 December 2015
Bahan bakar Pertalite dengan RON 90 yang dibanderol Rp 8.300 per liter tampaknya bakal jadi primadona pengganti Premium. Permintaan terus meningkat membuat penjualan naik 13 persen.
Berita| 11 December 2015
PT Pertamina (Persero) kembali memberikan terobosan baru dalam pengelolaan SPBU dengan konsep baru yaitu SPBU Pasti Prima. Konsep baru ini diharapkan mampu lebih memanjakan konsumen.
Tips & Modifikasi| 10 December 2015
Meski punya cerita yang cukup membuat bulu kuduk berdiri, namun kuda besi dua silinder ini punya dedikasi yang tinggi untuk mendidik para calon pembalap.
Berita| 9 December 2015
Meskipun hanya kencan singkat, cukup untuk merasakan sensasi berkendara Moto Guzzi Audace. Mau tahu gimana rasanya? mari disimak.
Berita| 8 December 2015
Honda baru saja menampilkan sosok utuh Honda CBR250RR konsep pada Tokyo Motor Show beberapa bulan lalu, tampaknya bisa masuk jalur produksi Maret 2016 mendatang.
Tips & Modifikasi| 8 December 2015
Untuk membuktikan kualitas produk aftermarketnya berkualitas SNI, Inti Jaya Motor sebagai distributor pelek Chemco mengajak media, termasuk OTORIDER.COM bertandang ke pabrik pelek tersebut.
Tips & Modifikasi| 6 December 2015
Ivan Jeriko modifikator bengkel Albani 28 Modified sukses menyingkirkan desain skutik dari Honda Vario 2007. Matik 110 cc ini malah beralih rupa dengan mengusung konsep café racer.
Berita| 4 December 2015
Sukses menjadi produsen pelek standar (OEM) dan piranti pengereman merek Nissin membuat pelek aftermarket Chemco dari PT Chemco Harapan Nusantara (CHN) digemari pecinta turing.
Berita| 3 December 2015
Untuk produk aftermarket, kami tak bedakan cara pembuatan dan bahannya dengan produk OEM yang berkualitas. Mulai dari proses awal sampai akhir. Sehingga pelek Chemco bukan hanya sudah berstandar JWL
Berita| 3 December 2015
Ada alasan khusus soal pemilihan mesin mobil Mazda B600 sebagai 'bahan' modifikasi motor klasik. Paling utama adalah dimensinya yang kompak
Berita| 2 December 2015
Anda kesulitan mendapat suku cadang bagi Vespa kesayangan? Ini tanggapan PT Piaggio Indonesia (PID) mengenai hal tersebut.
Berita| 1 December 2015
Perubahan tampang yang baru pada MV Agusta Brutale 800 ternyata tidak diikuti dengan perubahan mesin yang yang lebih bertenaga, malahan ada penurunan tenaga.