Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider Privacy Policy
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.

Begini Proses Panjang Pembuatan Pelek Aftermarket Berstandar SNI

Selasa, 8 Desember 2015
Ilham Pratama

Untuk membuktikan kualitas produk aftermarketnya berkualitas SNI, Inti Jaya Motor sebagai distributor pelek Chemco mengajak media, termasuk OTORIDER.COM bertandang ke pabrik pelek tersebut.

Untuk membuktikan kualitas produk aftermarketnya berkualitas SNI, Inti Jaya Motor sebagai distributor pelek Chemco mengajak media, termasuk OTORIDER.COM bertandang ke pabrik pelek yang berlokasi di Karawang kemarin (3/12).

Di sesi kunjungan tersebut, kami melihat secara langsung rangkaian proses panjang pembuatan pelek Chemco, mulai dari bentuk bahan baku almunium hingga pengemasan. Seperti apa?

Mulai dari bahan baku almunium bertipe A356 yang didatangkan dari Australia (Gbr.1) dilebur dengan tungku khusus hingga cair (Gbr.2). Setelah cair, almunium melewati proses degasing untuk menghilangkan gelembung gas dan kotoran-kotoran selama proses pencairan.

Jika lolos, masuk tahap heat treatment untuk pengerasan material (Gbr.4). Caranya dengan pelek dipanaskan selama 5 jam dengan suhu 530 derajat celcius, lalu dikejutkan dengan pencelupan ke air. Tujuannya agar mikro struktur menjadi lebih bagus.

Masuk ke tahap berikutnya, ada sand blasting dengan bahan stainless steel untuk memperbaiki visual. Sehingga tak diperlukan dempul untuk meratakan permukaannya.

Selanjutnya, masuk ke tahap machining (Gbr.5) untuk penghalusan dan pembentukan pelek menggunakan mesin CNC. Selepas dihaluskan, masuk ke tahap leak test, atau tes kebocoran sebelum kemudian masuk tahap akhir, yakni painting dan packing.

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.

Trending

#1

Berkaca Dari Hokky, Ini Potensi Bahayanya Melebar di Tikungan

#2

PPN Naik Menjadi 12%, Bagaimana Dampaknya pada Motor Listrik?

#3

Pengembangan Industri Baterai Lokal, Gandeng Institusi Akademik

#4

Stefan Bradl Turun di Final MotoGP 2024, Pakai Livery 2025?

#5

Dunia Balap Motor Berduka, Juara Nasional Hokky Krisdianto Meninggal Dunia

Terbaru

Berita | 9 jam yang lalu

Debut di GJAW 2024, Cek Lagi Harga dan Promo Scomadi

Scomadi Indonesia menunjukkan keseriusannya dalam memperkenalkan skuter berkualitas tinggi kepada masyarakat Indonesia di GJAW 2024

Berita | 11 jam yang lalu

Ini Deretan Motor yang Bisa Test Ride di GJAW 2024

Dengan keberagaman merek dan model yang hadir, GJAW 2024 memberikan banyak pilihan bagi pengunjung untuk memilih sepeda motor.

Berita | 12 jam yang lalu

GJAW 2024 Tawarkan Pengalaman Test Ride Motor Terbaru, Ini Caranya

Bagi Anda yang berencana hadir, jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba langsung sepeda motor idaman di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024.

Berita | 15 jam yang lalu

Apakah Harga Motor Bekas Terpengaruh dengan PPN Naik Menjadi 12 Persen?

Kenaikan PPN menjadi 12 persen pada 2025 adalah tantangan sekaligus peluang, tergantung bagaimana pelaku pasar beradaptasi dengan perubahan kebijakan ini?

Berita | 15 jam yang lalu

Resmi Digelar, Segini Harga Tiket MUF GJAW 2024

Mandiri Utama Finance (MUF) GAIKINDO Jakarta Auto Week (GJAW) 2024 resmi terselenggara pada Jumat (22/11) hingga Minggu (1/12) di ICE BSD.

Beranda Trending Motor Listrik