Berita | 27 September 2020
Dealer baru kembali dibuka oleh PT Piaggio Indonesia di Kudus, Jawa Tengah. Dealer tersebut pun mengusung konsep Motoplex dengan 3S, yakni sales, service, dan spare part.
Sport | 26 September 2020
Marc Marquez secara mengejutkan muncul di paddock Repsol Honda pada Sirkuit Catalunya. Kemunculannya ini tentu membuat pertanyaan besar, apakah Baby Alien itu akan segera memulai balapan?
Berita | 26 September 2020
PT Piaggio Indonesia kembali memperluas jaringannya dengan membuka dealer baru di Kudus, Jawa Tengah. Apa saja yang ditawarkan dari dealer baru ini?
Sport | 26 September 2020
Valentino Rossi digosipkan segera menandatangani kontrak bersama Yamaha Petronas SRT pada akhir pekan nanti. Meski demikian, Rossi kerap mengeluhkan sejumlah hal terkait kontrak barunya tersebut.
Sport | 25 September 2020
Pembalap tim Monster Yamaha, Valentino Rossi disinyalir bakal segera mengumumkan kabar kepindahannya ke tim Petronas Yamaha.
Berita | 22 September 2020
Pertamina Lubricants melalui Sales region IV Semarang memberikan pelatihan ilmu mekanik dasar teknis servis kepada bengkel difabel. Pelatihan ini diberikan langsung kepada Komunitas Motor Penyandang.
Sport | 11 September 2020
Penyelenggara kejuaraan dunia MotoGP yakni Dorna Sports mengonfirmasi dua kasus virus Corona di antara anggota paddock. Pertama adalah Jorge Martin selaku pembalap Moto2 dari tim Red Bull KTM.
Berita | 30 July 2020
Sejumlah motor matic yang dipasarkan saat ini memang memiliki bodi yang cukup besar. Karena bodinya yang besar itu, membuat sejumlah hewan bisa hinggap dan tinggal di dalamnya. Seperti kejadian ini...
Berita | 23 July 2020
Pabrikan asal Austria yang dikenal dengan motor off-road tangguhnya, KTM merilis edisi terbatas 450 Rally Replica 2021. Bagaimana spesifikasinya?
Sport | 21 July 2020
Ajang MotoGP seri perdana di sirkuit Jerez, Spanyol, telah usai digelar minggu kemarin. Namun dimulainya seri perdana ini bukan sebuah awal yang bagus bagi seorang Valentino Rossi.
Berita | 5 July 2020
Yamaha NMax merupakan skuter bongsor yang dipasarkan di Indonesia selama beberapa tahun. Bodinya yang besar tentunya memberikan banyak ruang di balik tampilannya.
Tips & Modifikasi | 5 July 2020
Komstir merupakan suku cadang pada sebuah sepeda motor yang jarang sekali diganti secara berkala. Komponen ini memang memiliki masa pemakaian yang cukup panjang.
Berita | 5 July 2020
Dalam melayani konsumen di masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) Transisi, protokol kesehatan mulai diterapkan di jaringan dealer motor Suzuki. Hal ini dilakukan dalam rangka melayani konsumen.
Tips & Modifikasi | 1 July 2020
Komstir merupakan komponen yang paling penting dalam hal pengendalian sepeda motor. Komponen ini menjadi pengantar pengendalian dari setang menuju ke ban depan.
Tips & Modifikasi | 1 July 2020
Honda Monkey tahun 2014 dengan kapasitas mesin 50 cc telah melakukan perombakan yang sangat ekstrem. Di tangan seorang mekanik asal Jepang, Monkey bermesin kecil ini diubahnya menjadi seekor Gorilla.