Berita Roda Dua Terkait Moge Ktm Hari Ini

Pilih Box Yamaha Gear Ultima, Cocok Juga Untuk Touring

Tips & Modifikasi | 27 March 2025

Pilih Box Yamaha Gear Ultima, Cocok Juga Untuk Touring

Bagi sebagian penggemar motor, terutama touring, peranti top box tidak hanya berfungsi sebagai tempat penyimpanan barang, tapi juga dapat menambah nilai estetika pada tampilan.

Honda Seolah Bangkit dari Kubur di MotoGP, Kualifikasi Jadi Kuncinya

Sport | 25 March 2025

Honda Seolah Bangkit dari Kubur di MotoGP, Kualifikasi Jadi Kuncinya

Setelah jadi yang terburuk dari lima pabrikan pada tahun 2024, Honda secara dramatis meningkatkan peruntungan mereka setelah dua putaran musim MotoGP baru

Otomotif Pekan Ini: Pemutihan Pajak, Jakarta Motofest dan Harley-Davidson

Berita | 24 March 2025

Otomotif Pekan Ini: Pemutihan Pajak, Jakarta Motofest dan Harley-Davidson

Berbagai isu menarik yang menjadi perhatian masyarakat, selalu dinantikan oleh para penggemar otomotif. Berikut adalah berita populer di situs Otorider.

Honda CB1000F Concept, Didesain Suzuki Pakai Tangki Mirip GL-Pro

Berita | 23 March 2025

Honda CB1000F Concept, Didesain Suzuki Pakai Tangki Mirip GL-Pro

Anda ingat Honda GL-Pro atau Max yang beredar di Indonesia pada era 80-an hingga berakhir di awal 2000-an? Begini jadinya kalau jadi moge modern.

Perang Harga Baru, Bikin Banyak Moge Makin Murah di Indonesia

Berita | 23 March 2025

Perang Harga Baru, Bikin Banyak Moge Makin Murah di Indonesia

Pricing strategy atau strategi penerapan harga baru tengah menjadi sorotan penggemar motor, khususnya jenis moge dengan mesin di atas 400 cc.

Komunitas Motor Suami-Istri MCMC Kampanyekan Penggunaan Helm ke Anak Yatim

Komunitas | 21 March 2025

Komunitas Motor Suami-Istri MCMC Kampanyekan Penggunaan Helm ke Anak Yatim

Komunitas motor Married Couples Motorbike Club (MCMC) sebagai wadah suami-istri berkomunitas motor mengadakan kembali kegiatan buka puasa bersama dan santunan kepada anak-anak yatim.

QJMotor SRK 125 E Gaya Mini Superveloce, Tapi Bertransmisi Matik

Berita | 20 March 2025

QJMotor SRK 125 E Gaya Mini Superveloce, Tapi Bertransmisi Matik

QJMotor SRK 125 E yang baru dirilis ini. Dilihat dari luar, motor berdimensi mungil ini mengingatkan kita pada sosok moge Italia, MV Agusta Superveloce.

Honda CBR250RR Edisi 30th Anniversary Dijual Rp 104 Juta, Bakal Masuk Indonesia?

Berita | 20 March 2025

Honda CBR250RR Edisi 30th Anniversary Dijual Rp 104 Juta, Bakal Masuk Indonesia?

Belum lama ini Honda Jepang mengumumkan hadirnya varian warna baru dari model super sport ringan mereka Honda CBR250RR. Termasuk livery 30th Anniversary.

Berita | 18 March 2025

Harley-Davidson Siapkan Varian CVO, Kenapa Baru Dirilis Tahun Ini?

JLM Auto Indonesia selaku distributor resmi moge Harley-Davidson di tanah air mengumumkan untuk merilis keluarga CVO (Custom Vehicle Operations).

Berita | 18 March 2025

Harley-Davidson Siap Launching Beragam Model di Indonesia April Nanti

Harley-Davidson (HD) sebagai salah satu merek yang dinaungi JLM Auto turut mengumumkan strategi mereka jelang kuartal II 2025.

Sport | 17 March 2025

Mario Aji Gagal Finish Saat Ultah di Moto2 Argentina 2025

Meski sempat tampil impresif dengan naik ke posisi perolehan poin, tapi pembalap Moto2 asal Indonesia, Mario Aji gagal menyelesaikan lomba.

Sport | 17 March 2025

Ai Ogura Kena Diskualifikasi di MotoGP 2025, Ini Alasannya

Pembalap Spanyol, Marc Marquez masih mampu menunjukan tajinya dengan menjuarai MotoGP Argentina 2025 pada Minggu (16/3).

Sport | 17 March 2025

Ketenangan Kunci Sukses Marc Márquez di MotoGP Argentina 2025

Dengan kemenangan ini, Marc Márquez semakin mengukuhkan statusnya sebagai salah satu pembalap terbaik sepanjang sejarah MotoGP.

Berita | 16 March 2025

Stop Pengawalan Berlebihan! Pemerintah Harus Batasi Patwal di Jalan

Sebuah insiden kontroversial terjadi di kawasan Puncak, Bogor, di mana anggota kepolisian yang sedang melakukan pengawalan kendaraan diduga bertindak arogan.

Sport | 16 March 2025

Marc Marquez Juara Sprint Race MotoGP Argentina 2025, Klasemen Sementara Memanas

Setelah memenangkan Sprint Race di Sirkuit Termas de Río Hondo, mengukuhkan Marquez yang posisinya sebagai pemuncak klasemen sementara MotoGP 2025

Beranda Trending Motor Listrik