Berita | 6 January 2022
Suzuki GSX-S150 belum mendapatkan pembaruan sejak diluncurkannya pada tahun 2017 lalu. Lamanya pembaruan membuat para desainer berkreasi untuk membuat render digital versi penyegaran dari motor itu.
Berita | 5 January 2022
Memasuki awal 2022, bagaimana spesifikasi dan skema cicilan Keeway V250 FI?
Sport | 3 January 2022
MotoGP tahun 2022 akan menyuguhkan balapan dengan jumlah seri yang paling banyak yakni 21. Jumlah tersebut menjadi balapan terbanyak selama era MotoGP diselenggarakan.
Sport | 31 December 2021
Usai digadang-gadang bakal didukung oleh perusahaan minyak Saudi, Aramco, tim tersebut justru menggandeng penyedia layanan pembayaran Italia, Mooney.
Tips & Modifikasi | 27 December 2021
Scooter VIP adalah salah satu bengkel modifikasi Vespa yang sangat di kenal di Jakarta dan Surabaya. Kiprahnya di dunia Vespa sudah banyak dikenal hingga memodifikasi skuter milik public figure.
Berita | 23 December 2021
Lalu, apa makna dibalik kemunculan Vespa Elettrica RED ini?
Sport | 23 December 2021
Marc Marquez mengalami kecelakaan di akhir musim balap MotoGP 2021. Akibat kecelakaan tersebut, pembalap bernomor 93 tidak dapat menyelesaikan sisa seri balap karena menderita Diplopia.
Sport | 13 December 2021
Valentino Rossi kerap dikenal sebagai ikon dari balap motor MotoGP. Jika berbicara mengenai MotoGP kepada orang yang tidak mencintai balapannya, setidaknya orang tersebut mengenal Valentino Rossi.
Sport | 13 December 2021
Toprak Razgatlioglu berhasil menjadi juara dunia World Superbike 2021 di Mandalika International Street Circuit. Dalam balapan tersebut turut hadir Minoru Morimoto selaku Presiden Director PT YIMM.
Sport | 12 December 2021
Remy Gardner menjadi pembalap yang berhasil meraih gelar Juara Dunia Moto2 2021. Baru berhasil meraih gelar di kelas Moto2, pembalap muda yang satu ini akan pindah ke kelas utama musim depan.
Berita | 7 December 2021
Komitmen Honda dalam mendukung kampanye keselamatan berkendara di tanah air terus diwujudkan. Kali ini Yayasan Astra Honda Motor (Yayasan AHM) meresmikan Safety Riding Lab Astra Honda keempat di Indon
Sport | 1 December 2021
Federal Oil memiliki mitra kuat dengan tim balap Gresini Racing selama satu dekade penuh. Sebelumnya merek pelumas mesin asal Indonesia ini telah menjadi sponsor Gresini Racing di Moto2.
Sport | 30 November 2021
Federal Oil telah resmi menjadi sponsor tim Gresini Racing di kelas MotoGP 2022 mendatang. Enea Bastianini dan Fabio Di Giannantonio akan menjadi pembalap andalan Gresini Racing.
Berita | 29 November 2021
Royal Enfield resmi mengumumkan dimulainya pengoperasian Unit Perakitan Lokal eksklusif dan fasilitas Completely Knocked Down (CKD) di Thailand.
Sport | 20 November 2021
Kolaborasi Federal Oil dengan Gresini Racing terus berlanjut hingga naik ke kelas MotoGP di musim 2022. Dengan demikian Federal Oil menjadi sponsor pertama dari Indonesia yang ada di kelas utama ini.