Berita | 26 May 2021
Zuma 125 2022 merupakan skutik petualang terbaru yang diperkenalkan oleh Yamaha. Generasi terbaru Zuma 125 ini pun mengalami sejumlah ubahan, khususnya di segi tampilan yang kini terkesan kekar.
Tips & Modifikasi | 26 May 2021
Interkom kini menjadi tren untuk digunakan para pengguna sepeda motor di Indonesia. Alat yang satu ini memang memudahkan komunikasi antara satu pengendara dan pengendara lain saat melakukan group to
Berita | 25 May 2021
Yamaha R7 merupakan motor supersport fairing terbaru besutan pabrikan bergambar garpu tala. Motor ini kerap disebut sebagai pengganti Yamaha R6 yang telah berhenti produksi secara global.
Tips & Modifikasi | 24 May 2021
Libur lebaran kerap menjadi ajang untuk bersilaturahmi kepada sanak saudara. Selain itu kesempatan ini juga kerap digunakan sejumlah orang untuk berlibur bersama motornya.
Komunitas | 24 May 2021
Komunitas Honda Vario yang tergabung dalam wadah Asosiasi Honda Jakarta (AHJ) menggelar kegiatan sosial.
Berita | 21 May 2021
Seperti banyak diketahui, BMW Motorrad telah menjalin kerjasama yang cukup lama dengan TVS Motor Company. Kerjasama ini menghadirkan model mesin kecil berkapasitas 310 cc.
Tips & Modifikasi | 19 May 2021
Berkendara di lintasan off-road tentunya diperlukan kemampuan dan stamina lebih. Hal ini dikarenakan trek yang dilewati memiliki beragam kondisi, mulai dari jalan rusak, berbatu, hingga lumpur.
Berita | 18 May 2021
Andrea Dovisiozo sedang absen dari MotoGP karena kontraknya tidak diperpanjang oleh Ducati. Kini sang mantan juara dunia GP125 itu justru menjadi brand ambassador Italjet Dragster.
Tips & Modifikasi | 17 May 2021
Yamaha R15 V3 merupakan motor sport fairing terkecil di jajaran R series. Bahkan generasi terkininya memiliki garis desain yang cukup mirip dengan kakaknya yakni R1M.
Tips & Modifikasi | 17 May 2021
Kondisi trek yang beragam membuat teknik berkendara motor trail berbeda dengan motor jalan aspal. Nah, seringkali ketika berkendara off-road ditemui jalan menanjak dan menurun.
Tips & Modifikasi | 15 May 2021
Berkendara menggunakan motor trail tentunya memiliki teknik yang berbeda dengan motor untuk jalanan aspal. Lantas, bagaimana teknik berkendara menggunakan motor trail?
Sport | 15 May 2021
Sejak Marc Marquez cedera, Repsol Honda sedang melewati masa-masa sulit di ajang balap kelas utama MotoGP. Kemenangan terakhir tim pabrikan ini di kelas utama tercatat pada 17 November 2019.
Sport | 14 May 2021
Setelah sempat terjatuh di MotoGP Spanyol, Marc Marquez melewatkan sejumlah tes balap. Beberapa kali sang juara dunia delapan kali MotoGP itu menghadiri pemeriksaan medis.
Berita | 13 May 2021
Produk motor asal Cina kembali menghebohkan industri roda dua secara global. Setelah beberapa merek ditiru desainnya, kali ini giliran Kawasaki Ninja ZX-10R 2021.
Tips & Modifikasi | 13 May 2021
Umat muslim akhirnya merayakan Hari Raya Idul Fitri setelah menjalani puasa selama satu bulan. Momen ini kerap digunakan untuk bersilaturahmi dengan saudara atau kerabat dekat yang bisa dijangkau.