Berita| 14 May 2016
Satu lagi oli performa tinggi hadir di Indonesia, Vrooam asal Belanda.
Berita| 13 May 2016
Dengan hadirnya kedua produk tersebut, sudah tentu banyak pertanyaan dari masyarakat mengenai keduanya. Mau tahu lebih lanjut mengenai kedua skutik 150 cc ini? Yuk disimak.
Berita| 3 May 2016
Setelah mengumumkan kehadirannya, maka hari ini ITS dan Garansindo sukses memperkenalkan prototipe motor listrik yang sudah mencapai tahap hampir sempurna dan telah mempunyai nama yaitu “GESITS”
Komunitas| 25 April 2016
Dalam merayakan ulang tahun Vespa ke-70, penggemar skuter unik dari seluruh dunia menggelar Vespa Day. Tak ketinggalan di Indonesia.
Berita| 1 April 2016
Indonesia merupakan negara tropis dengan intensitas hujan yang cukup tinggi, yang menariknya tetap memiliki pangsa pasar sepeda motor yang besar. Hal ini dilirik oleh HaiHao Technology.
Berita| 22 March 2016
Yamaha NMax yang merupakan produk global dari Indonesia ternyata tak hanya digemari di Tanah Air. Pasalnya, selain menjadi fenomena di Indonesia, NMax juga menjadi favorit di negara-negara Eropa.
Tips & Modifikasi| 11 March 2016
Ketiga cakram ini plug and play, tapi bisa bikin rem lebih pakem.
Berita| 11 March 2016
Honda BeAT telah menjadi pilihan utama pecinta motor skutik sejak diluncurkan pada 2008 atau selama hampir 7 tahun kehadirannya di Indonesia. Seperti apa sejarahnya?
Berita| 29 February 2016
PT Daya Adicipta Motora (DAM), selaku distributor utama sepeda motor dan suku cadang Honda di Jawa Barat dengan PT Astra Honda Motor (AHM) menggelar kompetisi basket tingkat sekolah.
Berita| 27 February 2016
Bertempat di Potato Head Garage, SCBD, Jakarta Pusat (26/2), Astra Honda Motor meluncurkan Honda CBR500R sekaligus melakukan penyegaran di berbagai line up skutik premium dan Honda Big Bike.
Berita| 26 February 2016
Selain menyegarkan dua varian skutik premium, PT. Astra Honda Motor juga melakukan minor change sebagai penyegaran jajaran big bikenya.
Berita| 26 February 2016
Bertempat di Potato Head Garage, SCBD, Semanggi,Jakarta Pusat, PT. Astra Honda Motor melakukan penyegaran dua varian skutik premium, New Honda PCX 150 dan New Honda Vario 150 eSP.
Berita| 25 February 2016
Maraknya motor sport kelas 250, menarik produsen motor Cina dan Taiwan bermain di ceruk ini.
Komunitas| 24 February 2016
Ini bukan komunitas biasa, pengguna Yamaha N-Max yang tergabung bersama Go-Jek ini juga fokus dalam kenyamanan dan keamanan perjalanan para penumpangnya.
Berita| 3 February 2016
Setelah menyabet 68,7 persen pangsa pasar sepeda motor di Indonesia di 2015, pada Selasa (2/2) Honda dinobatkan sebagai sepeda motor yang paling terpercaya di Tanah Air.