Berita| 25 March 2017
Vespa LX dan S kembali hadir setelah vakum beberapa waktu, kini bermesin 125 cc yang sudah dilengkapi teknologi i-get.
Berita| 24 March 2017
Belum lama ini PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) kembali menghadirkan Smash FI yang sebelumnya sempat vakum diproduksi setelah beberapa tahun lalu disuntik mati.
Berita| 24 March 2017
Segmen motor sport di Indonesia kian ramai, dalam awal tahun ini ada beberapa pabrikan mengeluarkan varian motor sport 150 cc sampai 250 cc.
Berita| 23 March 2017
Akhirnya Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) merilis harga resmi motor sport All New R15, Rp. 34,5 juta untuk On The Road Jakarta.
Berita| 20 March 2017
Bagi Honda, produk baru CMX500 Rebel dikembangkan lebih dari sekedar moda transportasi. Model ini merupakan refleksi dari sebuah gaya hidup, karakter, serta sarana bagi pengendaranya.
Sport| 15 March 2017
Tes pramusim Asia Road Racing Championship (ARRC 2017) siap berlangsung di Sirkuit Johor Malaysia pada 15-16 Maret. Ada banyak yang harus dipersiapkan oleh tim Yamaha Racing Indonesia (YRI) kali ini
Berita| 4 March 2017
Kemarin (3/3) PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) merilis naked bike Kawasaki Z900 di Jakarta. Motor tersebut diplot sebagai pengganti dari Z800 yang telah dijual di Indonesia sejak 2013 silam.
Berita| 25 February 2017
Kawasaki Versys X 250 hadir sebagai spesies baru di kelas 250 cc. Apakah tipe motor ini akan digemari di Indonesia?
Berita| 9 February 2017
Meski pameran GIIAS 2017 identik dengan unjuk teknologi dan produk baru dari mobil dan kendaraan niaga. Namun APM motor di Tanah Air juga antusias pada ajang otomotif terbesar di Indonesia tersebut
Berita| 8 February 2017
Pabrikan motor asal Taiwan, Kymco siap kembali lewat ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS 2017)
Berita| 6 February 2017
Honda CRF250Rally resmi mengaspal pada Jumat (3/2) pekan lalu di Indonesia. Dan kehadiran motor bergenre adventure tersebut membuka sejarah bagi PT Astra Honda Motor (AHM)
Berita| 25 January 2017
Baru saja PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing meluncurkan All New R15 di Sirkuit Sentul, Bogor, Jawa Barat. Inilah impresi pertama kami.
Berita| 23 January 2017
Berubah total! Itu yang ingin ditunjukan oleh PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) pada andalannya di segmen sport fairing, Yamaha All New R15.
Sport| 22 January 2017
Kejutan diberikan duet pembalap Movistar Yamaha MotoGP, Valentino Rossi dan Maverick Vinales, di Jakarta, Indonesia hari ini (22/1). Pasalnya, keduanya langsung hadir dengan mengendarai motor baru.
Berita| 14 January 2017
Belum lama ini, Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) mengajak Otorider.com untuk merasakan pengalaman pertama kali untuk bercengkrama lebih akrab dengan Yamaha Aerox 155 VVA S Version