Sport| 30 July 2015
PATA Honda masih tertinggal dari Kawasaki dan Aprilia, mereka pun berusaha meningkatkan performa CBR1000RR andalannya untuk berharap mengejar ketertinggalan.
Berita| 30 July 2015
Membangun motor listrik tak tanggung-tanggung, Victory menurunkan langsung teknologinya dari motor listrik tercepat mereka di Isle of Man TT 2015.
Berita| 28 July 2015
Psst... Suzuki tampaknya sedang menyiapkan motor sport fairing 250 cc
Sport| 27 July 2015
Datang ke Sepang lebih awal untuk latihan, hujan malah menemani Biaggi latihan. Bahkan ia sempat terjatuh
Berita| 27 July 2015
Kabar Kawasaki akan melansir model ZX-10R baru buat 2016 datang dari paddock WSBK. Generasi terbaru ZX10R ini disematkan beberapa teknologi terbaru buat mendukung performanya di balap Superbike itu.
Berita| 25 July 2015
Honda akhirnya resmi menghadirkan produk massal bagi penggila garuk tanah, yakni Honda CRF1000L Africa Twin. CRF1000L hadir sebagai penanda lahirnya kembali logo Africa Twin.
Sport| 24 July 2015
Suasana sepi Sirkuit Sepang karena masih suasana Hari Raya, Biaggi dan tim Aprilia curi start untuk fokus latihan.
Berita| 24 July 2015
Memasuki era baru kendaraan elektrik, Suzuki rupanya mengajukan paten desain sepeda motor hybrid. Motor ini dibekali perpaduan antara mesin bensin 4-silinder dan sebuah motor listrik.
Berita| 23 July 2015
Setelah merengkuh kesuksesan angka penjualan yang bagus untuk motor sport S1000RR dan generasi R-series twin-silinder. Pabrikan motor asal Jerman, BMW Motorrad akan menghidupkan kembali R1200S.
Berita| 20 July 2015
Setelah mati suri selama 31 tahun, Speedy Working Motors (SWM) akhirnya mengumumkan akan segera merilis tujuh model baru yang akan mulai dijual pada September 2015.
Sport| 18 July 2015
Chaz Davies berhasil naik ke posisi tertinggi catatan waktu setelah disalip Sykes dan Rea di sesi pertama.
Sport| 18 July 2015
Catatan waktu kedua rider Kawasaki ini meruntuhkan dominasi Chaz Davies, pembesut Ducati Panigale R yang sempat menguasai sepanjang awal sesi.
Tips & Modifikasi| 16 July 2015
Ciri khas paduan rona merah dan putih khas McLaren MP4/4 1988 besutan sang legenda dilabur lengkap dengan angka 12 yang jadi nomer startnya.
Sport| 15 July 2015
Wuih, Leon Haslam menjadi pembalap kesembilan dalam sejarah FIM WSBK mencapai perlombaan ke-200 kalinya. Rekor ini akan dipegangnya pada race pertama WSBK Laguna Seca.
Tips & Modifikasi| 15 July 2015
Siapa bilang suami istri tidak kompak soal modifikasi motor? Tengok juragan bengkel modifikasi Witjax Modizigner, Agus Wicaksono dan istrinya kompak jadikan Suzuki GSXR 600 tampil ciamik.