Sport | 15 June 2020
Seperti yang telah diketahui, Pedrosa memutuskan pensiun dari MotoGP usai membela Repsol Honda. Setelah itu, ia memilih untuk bergabung bersama tim pabrikan KTM sebagai pembalap tes.
Berita | 13 June 2020
Dealer Honda di Jawa Barat yang berada di bawah nangan PT Daya Adicipta Motora (DAM) menghadirkan sejumlah promo menarik. Promo ini dihadirkan pada skutik premiumnya yakni Honda ADV150 dan PCX.
Berita | 11 June 2020
Pemprov DKI Jakarta melakukan pembatasan lalu lintas dengan skema ganjil-genap pada masa PSBB Transisi. Skema ganjil-genap ini dilakukan sebagai pengurangan kegiatan publik untuk mencegah Covid-19.
Berita | 7 June 2020
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan berencana untuk menerapkan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) pada Masa Transisi. Kabarnya sepeda motor akan terkena aturan ganjil-genap.
Berita | 4 June 2020
MV Agusta adalah pabrikan motor besar yang berasal dari Eropa, tepatnya Italia. Kali ini, MV Agusta meluncurkan produk terbaru, yakni Brutale 1000 RR ML yang berbeda dari biasanya.
Sport | 4 June 2020
Pembalap MotoGP tim Monster Yamaha, Valentino Rossi baru-baru ini ungkapkan alasan kepindahannya dari Honda ke Yamaha beberapa tahun silam.
Tips & Modifikasi | 31 May 2020
Umumnya terdapat dua jenis oli mesin, yakni untuk motor matik dan manual. Lalu, bagaimana jika motor matik menggunakan oli motor manual atau sebaliknya?
Berita | 28 May 2020
Kepolisian Republik Indonesia (Polri) tengah memperketat penjagaan arus balik bagi para pemudik yang nekat. Sehingga masyarakat yang hendak melintas atau masuk Jakarta diperlukan SIKM.
Berita | 28 May 2020
Wabah pandemi virus Corona alias Covid-19, membuat sejumlah masyarakat membatasi aktivitas di luar rumah. Kondisi seperti ini ternyata kerap dimanfaatkan sejumlah oknum untuk melakukan balap liar.
Berita | 27 May 2020
Pabrikan motor asal Inggris, Triumph baru saja merilis edisi terbatas dari Triumph Scrambler 1200 Bond Edition 2020. Bagaimana detail tampilannya?
Tips & Modifikasi | 27 May 2020
Keselamatan dan keamanan tentunya menjadi hal utama ketika berkendara, khususnya motor. Tak hanya riding gear yang sesuai standar, kondisi motor pun tak boleh luput dari pemeriksaan.
Berita | 25 May 2020
Honda BeAT dan Genio merupakan produk skutik dengan teknologi terbaru saat ini. Bermain di segmen entry level, kedua skutik ini telah menggunakan teknologi rangka terbaru dari Honda.
Tips & Modifikasi | 24 May 2020
Tak hanya ke bengkel, Anda juga dapat melakukannya sendiri di rumah, salah satunya adalah mengecek volume oli mesin motor.
Sport | 22 May 2020
Valentino Rossi sedikit demi sedikit mulai berbicara terkait masa depannya di ajang balap MotoGP. Apa saja yang diutarakannya?
Berita | 22 May 2020
Pabrikan motor asal Inggris, Triumph resmi mengumumkan produk terbarunya, yakni Scrambler 1200. Apa saja keunikannya?