Tips & Modifikasi | 12 July 2021
Pemerintah Indonesia telah melangsungkan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat. Oleh karenanya, sepeda motor sebagai transportasi andalan akan jarang terpakai.
Tips & Modifikasi | 11 July 2021
Untuk memeriksa kondisi oli mesin Honda BeAT, peralatan yang dibutuhkan hanya tang dan kain atau lap bersih. Lalu, apa langkah-langkah yang perlu dilakukan?
Tips & Modifikasi | 11 July 2021
Motor dengan kopling manual biasanya hadir dalam bentuk segmen sport dan motor bebek. Biasanya motor dengan kopling manual membutuhkan keterampilan khusus.
Berita | 10 July 2021
Setelah membawa motor supersport Panigale andalannya menggunakan mesin V4, Ducati tengah bekerja keras untuk meningkatkan standarnya lagi. Kabarnya pabrikan itu sedang mengembangkan transmisi mulus.
Tips & Modifikasi | 10 July 2021
Motor kopling manual banyak ditemukan pada model motor sport dan bebek. Biasanya motor kopling manual menjadi kendaraan roda dua yang paling sulit dioperasikan.
Sport | 10 July 2021
Meski Suzuki dan Yamaha sama-sama memakai mesin in-line 4-cylinder, Joan Mir pun menyebut keduanya cukup berbeda. Lalu, apa yang membedakan antara Suzuki GSX-RR dan Yamaha YZR-M1?
Berita | 5 July 2021
BMW Motorrad memberikan penyegaran pada sejumlah produk, di antaranya adalah cruiser bergaya klasik, R 18 dan R 18 Classic. Motor bermesin besar tersebut kini mendapatkan balutan warna anyar.
Berita | 5 July 2021
W175 series menjadi salah satu produk model klasik yang dipasarkan oleh PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI). Model ini hadir dengan tiga pilihan varian, yakni W175 Standar, W175 TR, dan W175 Cafe.
Berita | 1 July 2021
Vespa merupakan merek skuter Italia yang paling lama hadir di Indonesia dan banyak digemari pecinta roda dua. Merek asal Eropa yang dipegang oleh PT Piaggio Indonesia ini pun menawarkan beragam model.
Sport | 29 June 2021
Marc Marquez menunjukkan performa luar biasa saat menjalani seri kesembilan MotoGP 2021 di Assen, Belanda akhir pekan kemarin.
Sport | 29 June 2021
Kedua pembalap Federal Oil Gresini Moto2 (FOGM2) sempat melakukan perlawanan di Grand Prix Belanda Minggu (27/6). Namun sayangnya keduanya mengalami kendala yang cukup berarti.
Berita | 27 June 2021
Lantas, apa yang membedakan Honda Super Cub 125 model 2022 dengan Super Cub C125 generasi sebelumnya yang dipasarkan di Indonesia?
Berita | 27 June 2021
Helm merupakan perangkat yang penting dalam melindungi kepala pengendara motor. Namun di Indonesia banyak helm palsu atau tidak bermerek beredar secara luas.
Sport | 26 June 2021
Marc Marquez memang menyelesaikan sesi latihan bebas pertama di MotoGP Belanda dengan meraih posisi keenam. Namun dirinya jatuh cukup keras di latihan bebas kedua.
Berita | 26 June 2021
Kawasaki W800 Cafe model tahun 2022 secara resmi telah diluncurkan oleh PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI). Motor besar yang satu ini diluncurkan tanpa melalui seremoni khusus.