Sport| 26 June 2015
Duo Yamaha Rossi dan Lorenzo menguasai raihan waktu tercepat di FP3 Assen.
Sport| 26 June 2015
Sebuah kecelakaan dilaporkan terjadi pada sesi latihan Pikes Peak International Hill Climb. Rider yang dilaporkan kecelakaan mengalami cedera fatal dan diidentifikasi sebagai Carl Sorensen.
Sport| 25 June 2015
Danny Kent masih memimpin sesi latihan kedua dengan catatan waktu yang meningkat dibandingkan dengan latihan bebas kedua. Sedangkan, Romano Fenati masih menempel ketat di posisi kedua .
Sport| 25 June 2015
Waktu tercepat latihan kedua direbut oleh Dani Pedrosa dengan catatan waktu 1 menit 33.450 detik. Lebih cepat dari Marc Marquez yang berada di posisi kedua dengan catatan waktu 1 menit 33,589 detik.
Sport| 25 June 2015
Sam Lowes membuktikan masih mampu bersaing di Moto2. Dengan menorehkan catatan waktu terbaik dengan meraih posisi pertama dalam sesi latihan perdana di Assen, belanda.
Berita| 25 June 2015
Kawasaki tak ingin hanya menjual motor premium, namun juga membawa gaya hidup bermotor. Salah satunya dengan menggelar touring tiga negara yang nantinya bisa diwujudkan kembali untuk para tifosinya.
Berita| 24 June 2015
Bermain di kelas motor premium, PT. Kawasaki Motor Indonesia tak ingin hanya menjual motor saja, tapi juga membawa gaya hidup dan safety seperti tercermin pada touring tiga negara ini.
Sport| 22 June 2015
Tom Sykes hanya berhasil sekali naik podium di Misano, ia harus melupakan seri yang telah berlalu untuk mengejar pimpinan klasemen
Sport| 21 June 2015
Jonathan Rea berhasil memaksimalkan kesempatan di race 2 untuk podium pertama
Sport| 21 June 2015
Tom Sykes dan Jonathan Rea berhasil podium 1 dan 2
Sport| 21 June 2015
Biaggi cukup fenomenal hadapi WSBK Misano, dapat wild card dan sempat unggul di sesi latihan Jumat. Rider Aprilia yang akan start dari posisi kelima ini mengharapkan pertarungan sengit di Misano.
Sport| 21 June 2015
Tom Sykes tampak sumringah setelah berhasil menempati grid terdepan untuk balap besok. Usaha maksimalnya saat kualifikasi sesi kedua benar-benar membuatnya semangat untuk balapan di Misano
Sport| 20 June 2015
Max Biaggi yang diunggulkan sejak latihan bebas Jumat kemarin, pada hari ini harus mengakui kehebatan pembalap andalan Kawasaki Racing Team, Tom Sykes
Sport| 20 June 2015
Beberapa hal teknis menjadi sorotan beberapa pembalap setelah sesi latihan bebas. Tentunya untuk penyempurnaan di sesi kualifikasi nanti.
Sport| 20 June 2015
Dalam dua kali sesi latihan bebas World Superbike Championship di sirkuit Misano, Italia, Biaggi jadi yang tercepat.