Berita| 28 February 2020
Seri pertama kejuaraan balap Yamaha Cup Race (YCR) akan kembali digelar. Kapan dan dimana lokasinya?
Tips & Modifikasi| 28 February 2020
Sebuah Honda CB250 keluaran tahun 1980-an tampil segar dengan tampang bergaya scrambler-nya.
Tips & Modifikasi| 28 February 2020
Yamaha XSR 155 merupakan motor neo-retro yang dipasarkan Yamaha Indonesia Motor Mfg (YIMM). Motor berbasis dari MT-15 ini diluncurkan pada akhir tahun 2019 kemarin.
Berita| 28 February 2020
Yamaha XSR 155 merupakan motor neo-retro yang dipasarkan oleh pabrikan bergambar garpu tala. Motor ini mengusung gaya retro tetapi masih mempertahankan fitur-fitur dan teknologi modern.
Berita| 28 February 2020
Dalam acara tersebut, turut hadir trainer pakar komunikasi terkait dengan proses penyampaian pesan kepada rekan jurnalis mulai dari tatanan kalimat, mimik, hingga bahasa tubuh.
Berita| 27 February 2020
Roslan tak menampik bahwa fasilitas pabrik di Gurun itu juga akan memproduksi model Kawasaki dengan mesin di bawah 700 cc.
Berita| 27 February 2020
Vespa dibawah PT Piaggio Indonesia memiliki eksistensi yang cukup baik di Indonesia. Seperti di tahun 2019 lalu, Vespa meluncurkan produk mulai dari kapasitas 125 cc hingga yang paling besar 300 cc.
Sport| 27 February 2020
Sesi tes pramusim di Losail, Qatar beberapa hari lalu ternyata tak membuat Valentino Rossi puas. Apa penyebabnya?
Tips & Modifikasi| 26 February 2020
Ban menjadi komponen yang bersentuhan langsung dengan jalanan. Tak hanya itu, ban juga memiliki fungsi untuk menyerap guncangan dari permukaan jalan sehingga motor tetap nyaman dikendarai.
Sport| 26 February 2020
Valentino Rossi mengungkapkan perasaannya terkait keputusan Yamaha menggantikan posisinya pada musim 2021.
Berita| 25 February 2020
Yellow Box Junction merupakan marka jalan berwarna kuning yang tergambar di persimpangan jalan. Biasanya marka jalan ini hadir di ruas jalan yang padat.
Berita| 24 February 2020
Kawasaki Indonesia merupakan salah satu merek sepeda motor yang cukup besar di Indonesia. Pabrikan hijau asal Jepang itu pun menjajakan rentang model motor yang cukup lengkap.
Berita| 24 February 2020
Kawasaki merupakan pabrikan asal Jepang yang memiliki sejarah cukup panjang di Indonesia. Bahkan pabrikan hijau ini menjadi pelopor di sejumlah model sepeda motor.
Berita| 24 February 2020
Membeli motor baik baru maupun bekas selalu terdapat opsi pembayaran lain selai menggunakan tunai, yaitu kredit. Menggunakan kredit tentunya membuat urusan bayar-berbayar menjadi lebih mudah.
Berita| 23 February 2020
Kepemilikan kendaraan terutama sepeda motor menjadi hal yang sangat dibutuhkan saat ini. Untuk memiliki motor, salah satu cara yang paling mudah adalah dengan mencicil alias kredit.