Sport | 18 October 2024
Pembalap binaan Yamaha Racing Indonesia, Aldi Satya yang juga pimpinan klasemen siap berjuang maksimal untuk merebut predikat juara dunia WorldSSP300.
Berita | 18 October 2024
Kedua motor ini bukan hanya sekadar kendaraan, tetapi juga simbol dukungan Jokowi terhadap industri otomotif lokal dan seni modifikasi.
Sport | 16 October 2024
Musim balap sepeda motor dunia seperti MotoGP dan WSBK 2024 menjelang akhir. Namun dua kejuaraan dunia tersebut sudah punya jadwal sementara untuk musim 2025.
Tips & Modifikasi | 15 October 2024
Seiring penggunaan, tak sedikit pengguna Yamaha NMax yang mengalami kerusakan ABS, terutama di peranti modulnya. Ada tiga penyebab utamanya. Apa saja?
Sport | 14 October 2024
Posisi runner up yang direbut Ai Ogura di seri Jepang pada Minggu akhir pekan lalu membuatnya memperlebar jarak perolehan poin di klasemen sementara Moto2 2024.
Berita | 14 October 2024
Setelah generasi ke-2 Scrambler di awal tahun, Ducati Indonesia memberikan kejutan bagi penggemar Scrambler, dengan Icon Dark dan Full Throttle di tahun depan.
Sport | 14 October 2024
Kemenangan pembalap tim Rokit BMW Motorrad, Toprak Razgatlioglu di ajang WSBK Portugal akhir pekan lalu (12-13/10) terlihat dominan.
Motor Listrik | 14 October 2024
Honda berkomitmen untuk memenuhi kebutuhan pasar dan memberikan pengalaman berkendara dengan motor listrik yang inovatif dan berkelanjutan.
Komunitas | 14 October 2024
Pada Minggu (13/10), BMW Motorrad Indonesia mengajak komunitas dan penggemar motor asal Jerman ini ke acara nonton bareng WSBK 2024 di Jakarta.
Sport | 12 October 2024
Meski mendapatkan hasil kualifikasi yang tak terlalu bagus yakni di urutan ke-9, Marquez mampu mengamankan dua kali podium ketiga.
Motor Listrik | 11 October 2024
Harga Honda CUV e: yang dimulai Rp 53 juta tentu menempel tipis dengan skuter listrik asal India, TVS iQube S yang dijual di Indonesia Rp 52,9 juta.
Berita | 9 October 2024
Motor listrik Honda CUV e: 2024 dirilis di Indonesia oleh PT Astra Honda Motor (AHM) pada Rabu (9/10). Ada sejumlah hal menarik yang terlihat di sini. Apa saja?
Sport | 9 October 2024
Kemenangan yang direbut David Alonso di seri Jepang di sirkuit Motegi akhir pekan lalu membuat pembalap muda asal Kolombia mengunci gelar juara Moto3 2024.
Sport | 9 October 2024
Meski menang di Jepang, Pecco Bagnaia masih belum mampu menggeser posisi Jorge Martin dari puncak klasemen sementara MotoGP 2024.
Sport | 7 October 2024
Absen di dua seri yang berarti memaksa Toprak Razgatlioglu kehilangan banyak poin ternyata tak mempengaruhi posisinya di klasemen sementara WSBK 2024.