Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider Privacy Policy
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2025. Otorider.com. All rights reserved.

Ini Penyebab Motor Karburator yang Ditinggal Seminggu Jadi Susah Nyala

Dipublikasikan : Rabu, 4 September 2019 19:10
Penulis : Brian

Motor karburator terkadang terasa sulit dinyalakan ketika sudah ditinggal selama beberapa hari. Tentunya hal ini mengurangi kenyamanan dalam berkendara, apalagi ketika sedang dikejar waktu.

Sistem pembakaran karburator memang sebuah teknologi yang sudah lama. Motor karburator terkadang terasa sulit dinyalakan ketika sudah ditinggal selama beberapa hari. Tentunya hal ini mengurangi kenyamanan dalam berkendara, apalagi ketika sedang dikejar waktu.

Dodo selaku pemilik bengkel AMS Motor di Ciledug mengatakan motor yang masih sehat akan langsung menyala walaupun telah ditinggal berhari-hari. Motor sehat yang dimaksudnya biasanya memiliki klep yang masih bersih dan karburator yang normal.

   Baca Juga: Tidak Perlu ke Bengkel, Ini Cara Mudah Atasi Brebet pada Karburator Motor

 

Selain kotoran pada bagian jeroan motor, Dodo juga menjelaskan kemungkinannya rongga pembakaran sudah mulai basah. Basah yang dimaksud adalah terdapat bensin yang masuk dari karburator.

"Basah dari mana? Ada bensin yang masuk dari karburator, karena karburator jarang dibersihin. Jadi pelampungnya engga mau ketutup, sehingga sisa pembakarannya masuk ke atas piston. Biasanya efeknya pas dinyalain motor brebet," ungkapnya.

   Baca Juga: Ingin Meningkatkan Performa Tapi Motor Belum Injeksi? Bisa Coba Karburator Ini

Untuk mengatasi masalah ini, Dodo berpendapat pemilik motor harus rutin merawat motornya. Perawatan pun harus diperhatikan, baik servis ringan maupun servis besar. Karena umur sepeda motor yang semakin bertambah, tentunya harus mendapatkan perhatian ekstra dibandingkan motor yang masih baru.

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Terungkap! Ini Alasan Tenaga Yamaha Gear Ultima Hybrid Lebih Kecil dari Gear 125

#2

Dari Belanja hingga Nanjak, Ini Kesan Test Ride Yamaha Gear Ultima Hybrid

#3

April 2025, Segini Harga Terbaru Honda Vario 125 dan Vario 160

#4

Pelanggaran Lalu Lintas Meningkat Tajam, Ini Langkah Nyata yang Perlu Dilakukan

#5

Jelang GP Qatar, Quartararo Tak Ingin Ada Ubahan di Motornya

Terbaru

Berita | 57 menit yang lalu

Spesial Hari Kartini, Wahana Honda Tawarkan Promo Servis untuk Wanita

Promo Hari Kartini dari Honda hadir untuk konsumen wanita pengguna motor matic di wilayah Jakarta-Tangerang.

Sport | 1 jam yang lalu

Honda dan Yamaha Gelar Uji Coba Privat Dua Hari di Valencia

Dua pabrikan Jepang, memanfaatkan konsesi melakukan uji coba pribadi di Sirkuit Ricardo Tormo, dengan pembalap penguji mereka untuk menyempurnakan mesin mereka.

Berita | 5 jam yang lalu

Bulan April 2025, Bensin Mobil Gasoline 92 Dijual Rp 12.900 Per Liter

Berbeda dengan kebanyakan perusahaan minyak swasta yang mengincar pasar kota besar, perusahaan BBM Mobil justru membuka SPBU di wilayah pedesaan atau pinggiran kota.

Berita | 5 jam yang lalu

Royal Enfield Catat Rekor Penjualan Tertinggi Sepanjang Masa

Performa luar biasa ini diklaim didorong oleh permintaan yang konsisten terhadap produk-produk andalan dan beragam, baik di pasar domestik maupun internasional.

Berita | 6 jam yang lalu

CFMoto Bikin Merek Baru CFLite, Motornya Sudah Dijual di Indonesia

Sejak akhir tahun lalu pabrikan motor asal Cina, CFMoto mengeluarkan sub brand baru mereka yakni CFLite. Seperti apa motornya?

Beranda Trending Motor Listrik