GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand

Minggu, 31 Juli 2022 19:15
Thio Pahlevi

Yamaha Fazzio Hybrid Connected resmi hadir di pasar roda dua Thailand beberapa waktu lalu. Di sana, skutik tersebut dipasarkan dengan dua pilihan varian, yakni Standard dan Keyless.

GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand

Yamaha Fazzio Hybrid Connected resmi hadir di pasar roda dua Thailand beberapa waktu lalu. Di sana, skutik tersebut dipasarkan dengan dua pilihan varian, yakni Standard dan Keyless. Motor ini dirilis dengan ragam pilihan warna cerah yang berbeda dari model di Indonesia.

Yamaha Fazzio Hybrid Connected di Thailand memiliki total enam pilihan warna dari dua varian yang tersedia. Skutik ini mempunyai dua warna yang serupa dengan produk di Indonesia, yakni Cyan dan Merah untuk varian Standard.

   Baca Juga: Pemprov Kota Ini Hapus Biaya Balik Nama Kendaraan Mulai Agustus

Sementara empat pilihan warna lainnya terdiri dari Abu-Abu Oranye serta Hitam Hijau pada varian Keyless dan Kuning serta Abu-Abu di varian Standard. Keempat warna ini pun memadukan warna cerah dan gelap yang kian menguatkan kesan klasik namun modern dari skutik tersebut.

Yamaha Fazzio Hybrid Connected Thailand

Urusan harga, Yamaha Fazzio Hybrid Connected dipasarkan di Thailand dengan banderol sebesar 54.900 baht atau sekitar Rp 22,3 jutaan untuk varian Standard. Sedangkan, varian Keyless dijual seharga 56.600 baht atau Rp 23 jutaan.

   Baca Juga: VIDEO: Rakata NX8 - Naked Bike Listrik - First Ride

Di segi performa, Yamaha Fazzio Hybrid Connected Thailand dibekali spesifikasi serupa dengan di Indonesia. Motor ini mengandalkan mesin 124,86 cc, satu silinder, SOHC, dan didukung teknologi Blue Core Hybrid. Mesin tersebut mampu menghasilkan tenaga sebesar 8,3 dk pada 6.500 rpm dan torsi 10,6 Nm pada 4.500 rpm.

Berikut tampilan dari warna-warna Yamaha Fazzio Hybrid Connected di pasar roda dua Thailand:

Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand Galleri foto GALERI: Deretan Warna-Warna Cerah Yamaha Fazzio di Thailand
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoRider, caranya klik link https://t.me/otoridercom , kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.

Video

Tetap Terhubung Bersama Kami
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
[email protected] (Redaksi)
[email protected] (Marketing)
OTORIDER.com Member of : Logo Bintang Langit Multimedia
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.