Berita| 6 December 2017
Jambore motor yang digelar Suryanation Motorland Ridescape sukses dihadiri lebih dari 2.500 bikers yang datang dan memeriahkan acara di kawasan Hutan Pinus Imogiri, Yogyakarta, Jawa Tengah (1-3/12).
Sport| 5 December 2017
Gerry Salim dinobatkan sebagai juara kelas Asia Production 250 cc di Asia Road Racing Championship 2017. Diakui pilihan motor berkontribusi atas kemenangannya.
Sport| 4 December 2017
Pembalap Yamaha berikan hasil terbaik di Grand Final Motorprix 2017 Aceh Timur (2-3/12).
Sport| 3 December 2017
Pembalap Honda asal Indonesia, Rheza Danica Ahrens, terpaksa tidak dapat mengikuti balapan kedua dikarenakan terjatuh saat sesi warm up (3/12). Tim Honda akhirnya segera ambil keputusan.
Sport| 2 December 2017
Rheza Danica Ahrens turut mempersembahkan satu lagi kebanggaan bagi bangsa Indonesia melalui raihan podium pertama di Asia Road Racing Championship 2017 (2/12).
Sport| 2 December 2017
Pembalap Astra Honda Racing Team (AHRT), Gerry Salim, berhasil mengantarkan Indonesia untuk pertama kalinya sebagai juara Asia balapan Asia Road Racing Championship (ARRC).
Komunitas| 1 December 2017
PT Astra Honda Motor (AHM) bersama dengan jaringan main dealer dan Asosiasi Honda CBR (AHC) menggelar Indonesia CBR Race Day (ICE Day) 2017 di Sentul Internasional Circuit pada 2 Desember 2017.
Sport| 30 November 2017
Honda mengirimkan Muhammad Adenanta Putra dan Mario Suryo Aji untuk berpartisipasi di Honda Thailand Talent Cup yang diselenggarakan bersamaan dengan ARRC 2017.
Sport| 30 November 2017
Beberapa hari ke depan merupakan masa penentuan juara Suzuki Asian Challenge 2017 di Thailand.
Sport| 29 November 2017
Gerry Salim dengan tunggangannya Honda CBR250RR akan merebut gelar juara baru di ajang balap tertinggi Asia pada kelas AP250 Asia Road Racing Championship di Chang International Circuit (2-3/12).
Sport| 28 November 2017
Dua topik menarik ini jadi bahan coaching clinic Rey Ratukore dan Galang Hendra saat balapan di Yamaha Cup Race (YCR) seri terakhir Solo (25/11).
Berita| 25 November 2017
Tak lama setelah peluncuran All New Kawasaki Ninja 250, Yamaha memperbarui tampilan YZF-R25. Cek spesifikasi kedua motor sport 250 cc ini.
Berita| 22 November 2017
Bali menjadi tujuan Yamaha, karena memiliki keunikan tersendiri dalam perkembangan Maxi Yamaha di Indonesia serta aktifnya pengguna matik premium Yamaha.
Sport| 21 November 2017
Dimas Ekky sukses menempati posisi 6 besar klasemen akhir setelah finis ketujuh di balapan Moto2 European Championship terakhir musim ini di Valencia (19/11).
Berita| 14 November 2017
Bertemakan ‘Soul Of The Road Susur Pantai Selatan Malang’, 5 orang riders Suzuki GSX-S150 melakukan perjalanan dari Surabaya menuju beberapa titik wisata pantai di pesisir selatan kota Malang.
7 jam yang lalu
8 jam yang lalu
16 jam yang lalu
1 hari yang lalu
2 hari yang lalu




















