Berita| 9 December 2025
Awal Desember 2025 diramaikan informasi harga motor terbaru dan promo menarik. Berikut daftar berita Otorider yang paling banyak dibaca pembaca pekan ini.
Berita| 9 December 2025
Honda CB125F 2026 menjadi motor manual pertama Honda yang dibekali Idling Stop System. Teknologi yang sebelumnya hanya hadir pada skutik di Indonesia.
Tips & Modifikasi| 8 December 2025
Ketahui tanda-tanda busi motor melemah yang dapat menyebabkan mesin brebet, boros, hingga mogok. Simaak penjelasan ahli tentang cara mencegah kerusakan mesin.
Berita| 7 December 2025
Akhir tahun 2025, WMS Jakarta–Tangerang menawarkan potongan harga besar untuk Honda BeAT, Scoopy, Vario, PCX hingga ADV 160.
Sport| 6 December 2025
Ketiganya resmi dipromosikan ke ajang Grand Prix setelah tampil impresif di JuniorGP dan Red Bull Rookies Cup musim ini.
Berita| 5 December 2025
Astra Auto Fest 2025, merupakan pameran akhir tahun yang kelima kalinya dilaksanakan, menampilkan 26 unit bisnis Astra.
Berita| 5 December 2025
Mau beli Honda PCX 160? Berikut daftar harga Desember 2025, lengkap dengan warna baru, fitur modern, dan perbedaan tiap varian.
Berita| 5 December 2025
Yamaha Grand Filano menawarkan pilihan warna dan sentuhan premium. Cek lagi harganya dengan status OTR Jakarta per bulan Desember.
Sport| 5 December 2025
Insentif diberikan kepada tim di ajang FIM Moto3 Junior World Championship dan Moto2 European Championship dengan sejumlah syarat.
Tips & Modifikasi| 5 December 2025
Model custom ini dibangun oleh Lembinc dengan konsep low-stance yang memberikan ground clearance lebih rendah untuk menonjolkan tampilan agresif.
Berita| 4 December 2025
Update harga Scoopy 2025 bulan Desember hadir untuk varian Fashion, Prestige, dan Stylish dengan desain dan fitur terbaru.
Berita| 4 December 2025
PT Wahana Makmur Sejati melakukan penyesuaian nilai HepiGo Poin di aplikasi WANDA dan mengimbau pengguna segera menukarkan poin sebelum skema baru berlaku.
Tips & Modifikasi| 4 December 2025
Cyber Street dirancang dengan pendekatan youth expression concept, yang ditujukan bagi pengendara yang ingin tampil berbeda dari motor harian pada umumnya.
Berita| 4 December 2025
Pabrikan motor Jepang ini menyampaikan duka cita mendalam atas musibah banjir yang menimbulkan dampak besar bagi masyarakat di tiga provinsi tersebut.
Berita| 3 December 2025
IIMS 2026 dipastikan semakin meriah dengan bertambahnya peserta roda dua. Dyandra Promosindo mengungkapkan banyak brand motor kembali ikut serta.
11 jam yang lalu
14 jam yang lalu
19 jam yang lalu
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu




















