Sport | 12 November 2015
Selepas MotoGP Valencia akhir pekan lalu, para rider MotoGP belum boleh bersantai. Pasalnya, selama dua hari, (10-11/11) Dorna menggelar sesi tes resmi, masih di Valencia.
Sport | 9 November 2015
Pasca ditetapkan sebagai juara dunia MotoGP 2015, Yamaha tetap mempertahankan Jorge Lorenzo setidaknya hingga kontraknya habis tahun depan. Dan terlihat dari daftar pembalap MotoGP 2016 ini.
Sport | 8 November 2015
Selesai sudah drama seru MotoGP 2015, Lorenzo memenangkan GP Valencia sekaligus gelar juara dunianya.
Sport | 8 November 2015
Hasil balapan MotoGP Valencia 2015 (8/11) berlangsung seru, Jorge Lorenzo juara namun hasil akhirnya justru antiklimaks. Sebab sejak awal lomba Valentino Rossi berhasil salip 22 rider!
Sport | 7 November 2015
Tampaknya Jorge Lorenzo tak ingin menyiakan kesempatan untuk merayakan gelar juara dunia MotoGP 2015 di kandangnya, Valencia, Spanyol. Terbukti, dari sesi kualifikasi kali ini (7/11).
Sport | 6 November 2015
Sesi latihan hari Jumat ditutup dengan baik oleh Jorge Lorenzo yang berhasil memperbaiki catatan waktu dari sesi pertama.
Sport | 6 November 2015
Marc Marquez langsung melesat atas depan di tabel catatan waktu. Jorge Lorenzo membuktikan kualitasnya dengan berada di posisi kedua.
Sport | 25 October 2015
Meski telah diumumkan untuk menghukum Valentino Rossi dengan penalti 3 poin pasca insiden dengan Marc Marquez, ternyata di klasemen sementara perolehan poin MotoGP, selisih angkanya sama. Kenapa?
Sport | 25 October 2015
Pedrosa raih kemenangan, diikuti Lorenzo. Sedangkan Rossi terlihat seperti menyenggol Marc Marquez hingga tersungkur. Belum ada keputusan Race Direction atas insiden ini.
Sport | 24 October 2015
Dani Pedrosa akhirnya sukses meraih Pole Position, diikuti Marquez dan Rossi di belakangnya. Dengan kondisi langit yang terkena kabut asap ternyata masih bukan jadi kendala.
Sport | 23 October 2015
Jorge Lorenzo mampu perbaiki catatan waktu di FP2, membuat Dani Pedrosa berada di posisi kedua.
Sport | 23 October 2015
Bencana kabut asap yang sedang melanda wilayah Sumatra di Indonesia ternyata sampai ke langit sirkuit Sepang. Tapi Dorna menyatakan sejauh ini masih aman untuk melaksanakan FP1.
Sport | 18 October 2015
Rossi dan tak berhasil mempertahankan selisih poin. Lorenzo berhasil meraih poin lebih meski mendapat gangguan dari Marquez dan Iannone.
Sport | 18 October 2015
Luar biasa, sudah lama tak lihat pertarungan MotoGP seketat ini. Sejak awal, empat rider sudah berebut posisi sebelum akhirnya Marquez memenangkannya di lap terakhir!
Sport | 17 October 2015
Marc Marquez akhirnya menutup hari kedua rangkaian MotoGP Australia dengan meraih Pole Position.
2 hari yang lalu
3 hari yang lalu
4 hari yang lalu
4 hari yang lalu
5 hari yang lalu