Punya Kelir Anyar, Ini Daftar Warna Lengkap Yamaha All New NMax 155
Di Indonesia, Yamaha All New NMax 155 ditawarkan dalam tiga pilihan varian, yakni Standard, Connected, dan Connected/ABS. Lantas, apa saja pilihan warna yang tersedia untuk setiap varian?