Nih, Ada Earphone Khusus Pengendara Motor

Jumat, 11 November 2016 14:30
Angga M

Banyak orang terkadang menggunakan motor solo touring ataupun hanya untuk pergi harian seperti ke kantor ataupun tempat kuliah, kita sering merasa bosan dalam perjalanan.

Nih, Ada Earphone Khusus Pengendara Motor

Banyak orang terkadang menggunakan motor solo touring ataupun hanya untuk pergi harian seperti ke kantor ataupun tempat kuliah, kita sering merasa bosan dalam perjalanan.

Hampir banyak dari kita yang memilih menggunakan earphone untuk mendengarkan music dan handphone atau mp3/mp4 untuk membuang kebosanan. Padahal menggunakan earphone sangat tidak dianjurkan karena bisa membahayakan.

Posisi earphone yang menyumbat telinga bisa sangat berbahaya karena kita tidak bisa mendengar suara dari luar.

Namun, beda halnya dengan yang bisa dimanfaatkan pada Twiins phone & music untuk helm. Kita bisa meminimalkan kecelakaan di jalan karena penggunaan handphone dan earphone.

“Twiins speaker bluetots ini beda dari yang lain, karena menggunakan bluetot dari handphone kita, dan bisa digunakan untuk mengangkat telepon tanpa harus melihat telepon, serta juga bisa mendengarkan music yang ada di ponsel kita, ada harga special untuk seluruh komunitas yang ingin membelinya” ujar Rully Adam General Manager PT Sena Autoparts.

Bluetooth intercom ini sendiri sangat cocok untuk digunakan sendiri selama perjalanan ataupun berdua dengan boncengers. Harga perangkat ini Rp 500 ribu sepasang kanan dan kiri, dan juga di jual terpisah bisa beli satu dengan harga Rp 250 ribu. yang bisa didapat di Ohlins Indonesia Flagship and Service Cikini Raya no 70 Menteng, Jakarta Pusat. (otorider.com)

 

 

 

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telegram Channel
Google News
Bagikan  

Video

Tetap Terhubung Bersama Kami
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
[email protected] (Redaksi)
[email protected] (Marketing)
OTORIDER.com Member of : Logo Bintang Langit Multimedia
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.