Detik-Detik Peluncuran 3 Motor Baru KTM, Berikut Bocoran Harganya!

Dipublikasikan : Rabu, 10 November 2021 10:00
Penulis : Thio Pahlevi

KTM Indonesia dipastikan bakal segera merilis tiga produk sekaligus pada Rabu (10/11). Ketiga motor ini disinyalir adalah KTM 250 Adventure, New Duke 250 BS6, dan New Duke 200 BS6.

Detik-Detik Peluncuran 3 Motor Baru KTM, Berikut Bocoran Harganya!

KTM Indonesia dipastikan bakal segera merilis tiga produk sekaligus pada Rabu (10/11). Ketiga motor ini disinyalir adalah KTM 250 Adventure, New Duke 250 BS6, dan New Duke 200 BS6. Hal tersebut diketahui melalui undangan launching yang diterima oleh Redaksi OtoRider.

Sebelumnya, rumor kehadiran motor terbaru KTM telah berhembus sejak Agustus lalu. Bahkan, calon konsumen sudah bisa melakukan pemesanan produk anyar dari pabrikan asal Austria tersebut.

   Baca Juga: Honda Kirim Undangan Launching Motor Baru, Mungkinkah Vario 160?

Peluncuran produk terbaru KTM ini kabarnya dilakukan di Kantor Pusat KTM Indonesia PT Penta Jaya Laju Motor di Jalan Ciputat Raya, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan. Lantas, berapa kira-kira harga motor teranyar KTM ini? Agustus lalu, Jose Rizal selaku Marketing KTM Antasari, Jakarta Selatan memberikan informasi estimasi harganya.

   Baca Juga: Gagal Finish Di MotoGP Portugal, Quartararo: Sulit Menyalip Ducati

"Untuk KTM 250 Adventure itu estimasi harganya sekitar Rp 77 jutaan. Sedangkan, KTM New 200 Duke berkisar Rp 49 jutaan OTR Jakarta," ujar Jose Rizal pada OtoRider beberapa waktu lalu.

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Terungkap! Ini Alasan Tenaga Yamaha Gear Ultima Hybrid Lebih Kecil dari Gear 125

#2

Dari Belanja hingga Nanjak, Ini Kesan Test Ride Yamaha Gear Ultima Hybrid

#3

April 2025, Segini Harga Terbaru Honda Vario 125 dan Vario 160

#4

Mengenal Microsleep, Bahaya di Jalan Tanpa Disadari

#5

Jelang GP Qatar, Quartararo Tak Ingin Ada Ubahan di Motornya

Terbaru

Berita | 30 menit yang lalu

Disita KPK, Motor Royal Enfield Ridwan Kamil Ternyata Bernilai Rp 78 Juta

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita motor Royal Enfield Classic 500 milik Ridwan Kamil yang diduga terkait kasus korupsi

Berita | 15 jam yang lalu

Cicip Deretan Motor Baru MForce Indonesia, Ada Apa Saja?

Pada Kamis (17/4), PT MForce Indonesia menggelar acara media gathering, sekaligus membuka sesi test ride pada beberapa line up terbaru mereka.

Berita | 16 jam yang lalu

Tengok Cicilan dan DP Honda CBR150R Baru di Bulan April 2025

Buat penggemar motor sport fairing, sosok Honda CBR150R 2025 bisa jadi opsi berkat beragamnya pilihan warna dari dua variannya, yakni Non ABS dan ABS.

Sport | 17 jam yang lalu

Gagal Podium di MotoGP Qatar, Alex Marquez Senang Tetap Raih Poin

Alex Marquez gagal meraih podium saat menjalani Race utama MotoGP Qatar pada akhir pekan lalu. Dalam balapan tersebut, ia finish di posisi keenam.

Berita | 18 jam yang lalu

Honda Revo Fit Jadi Motor Termurah AHM, Cicilannya Mulai Rp 700 Ribuan

Per bulan April 2025 ini, nyaris seluruh motor baru Honda dilepas dengan harga di atas Rp 18 juta. Tapi masih ada kok motor baru mereka yang dilepas dengan harga Rp 17 jutaan.

Beranda Trending Motor Listrik