Muncul Rendering Suzuki V-Strom 150 Bisa Jegal Honda CB150X?

Dipublikasikan : Senin, 22 November 2021 13:00
Penulis : Brian

Honda CB150X secara resmi meluncur di Serpong, Tangerang, beberapa waktu lalu. Motor sport touring ini secara otomatis membuka segmen baru di kelas 150 cc.

Muncul Rendering Suzuki V-Strom 150 Bisa Jegal Honda CB150X?

Honda CB150X secara resmi meluncur di Serpong, Tangerang, beberapa waktu lalu. Motor sport touring ini secara otomatis membuka segmen baru di kelas 150 cc. Kali ini muncul gambar rendering motor di segmen serupa yakni Suzuki V-Strom 150.

Gambar render Suzuki V-Strom 150 merupakan buatan artisan David Aradea yang mencoba membayangkan konsep motor di segmen yang sama seperti CB150X. Suzuki V-Strom sendiri memiliki beberapa kelas di pasar global, sayangnya tidak dijual di Indonesia. V-Strom dijual di luar negeri mulai dari kapasitas 250 cc, hingga 1.000 cc.

   Baca Juga: Kawasaki dan Yamaha Mulai Proyek Penelitian Mesin Hidrogen

Balik ke gambar rendering Suzuki V-Strom 150, bisa dibilang tampilannya sangat menarik. Menggunakan lampu kotak, bergaya petualang, lengkap dengan suspensi upside down. Lampu depannya mirip dengan Suzuki Katana, lengkap dengan paruh bebek yang tajam.

Tampilan petualan ditunjang oleh bentuk tangki yang besar serta windshield yang mendulang ke atas. Bagian shroudsnya memiliki lubang angin yang membuatnya tampil lebih agresif. Bagian jok sedikit bertingkat namun tidak terpisah antara pengendara dan pembonceng.

   Baca Juga: GALERI: Intip Paddock Tim WSBK 2021 dan Trek Sirkuit Mandalika

Kemudian terdapat beberapa detail lain yang membuat motor ini cukup tampil sebagai sebuah petualang. Seperti adanya breket yang panjang di belakang untuk memasang top box atau sekedar mengikat barang. Bagian bawah mesin memiliki pelindung sama seperti CB150X.

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Pelonggaran TKDN, Apakah Harga Motor Listrik Akan Naik?

#2

Yamaha Gear Ultima 125 Hadir dengan Behel Belakang Baru, Terbuat dari Apa?

#3

Optimisme Moeldoko Tak Sejalan dengan Realita Penjualan Motor Listrik

#4

Daftar Harga Motor Bebek Honda April 2025 Naik, Ini Rinciannya

#5

Mutasi Kendaraan ke Jawa Barat Resmi Bebas Pajak, Begini Cara Urusnya!

Terbaru

Sport | 9 jam yang lalu

Pembalap Indonesia Kuasai Kelas AP250 di Seri Pembuka ARRC 2025

Seri pembuka ajang balap Asia Road Racing Championship (ARRC) 2025 digelar akhir pekan lalu di Buriram, Thailand (25-27/4).

Berita | 11 jam yang lalu

80 ribu Peserta Ikuti Tekiro Mechanic Competition 2025

Kontes mekanik garapan PT Altama Surya Anugerah melalui brand Tekiro kembali digelar pada 26–27 April 2025 di Kantor Pusat Tekiro, Jakarta.

Berita | 14 jam yang lalu

10 Tahun Beredar, Yuk Kenali Tiga Generasi Yamaha NMax

Yamaha NMax sudah beredar selama 10 tahun di Indonesia. Sudah ada tiga generasi dari skuter matik premium ini yang dipasarkan bukan hanya di Indonesia, tapi juga pasar global.

Sport | 16 jam yang lalu

Marc Marquez Bingung Bisa Jatuh di Jerez, Aleix Kena Penalti

Meski sempat menjuarai sesi Sprint Race di hari Sabtu (26/4), namun 'kutukan' trek di Spanyol ini masih menghantui Marc Marquez.

Sport | 1 hari yang lalu

Alex Marquez Mengaku Gugup Hadapi MotoGP Jerez 2025

Alex finish di urutan kedua, tepat di antara dua pembalap Ducati Lenovo, Marc Marquez s

Beranda Trending Motor Listrik