Patuhi Prokes, Scooter VIP Surabaya Hadirkan Promo Menarik

Dipublikasikan : Minggu, 18 Juli 2021 15:00
Penulis : Brian

Scooter VIP merupakan salah satu bengkel yang mendistribusikan komponen aftermarket merek Polini dan Malossi. Kini cabang di Jawa Timur, tepatnya di Kota Surabaya memiliki alamat baru.

Patuhi Prokes, Scooter VIP Surabaya Hadirkan Promo Menarik

Scooter VIP merupakan salah satu bengkel yang mendistribusikan komponen aftermarket merek Polini dan Malossi. Kini cabang di Jawa Timur, tepatnya di Kota Surabaya memiliki alamat baru yang lebih luas. Pindahnya bengkel skuter Vespa ini juga diiringi sejumlah promo menarik yang dapat dimanfaatkan oleh konsumen.

Tempat baru bengkel Scooter VIP Surabaya memiliki area yang dua kali lebih luas untuk melakukan pengembangan pelayanan. Kini bengkel tersebut menyediakan perawatan skuter seperti cuci, wax, dan detailing. Sebagai bentuk apresiasi, terdapat promo berupa cuci dan wax gratis setiap pelanggan yang melakukan servis.

   Baca Juga: Ternyata Harley-Davidson Pernah Menggugat Desain Motor Honda

Bengkel Scooter VIP Surabaya ini pun tetap beroperasi selama PPKM Darurat Jawa-Bali dengan protokol kesehatan. Demi menghindari antrian, maka sementara waktu kebijakan servis harus mendaftar terlebih dahulu secara online. Sementara penjualan komponen serta aksesoris tetap berjalan lewat marketplace dan e-commerce.

   Baca Juga: Eropa Akan Larang Penjualan Motor Bensin di Tahun 2035

Scooter VIP juga mengeluarkan kebijakan lain untuk servis selama PPKM Darurat. Saat servis ringan, konsumen dapat menunggu di luar atau area terbuka. Sementara untuk servis besar, konsumen dipersilakan pulang dan meninggalkan motornya di bengkel. Bengkel skuter ini juga memberikan nomor yang dapat dihubungi untuk mendapatkan bantuan, yakni 0858-7811-8888.

Apa motor pilihan Anda untuk digunakan sehari-hari?

Pilih salah satu jawaban di bawah ini:

Polling by Otorider

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Cegah Kecelakaan, Korlantas Minta Pemudik Tidak Gunakan Sepeda Motor

#2

Perang Harga Baru, Bikin Banyak Moge Makin Murah di Indonesia

#3

Ingin Pakai Yamaha Gear Ultima Saat Lebaran? Ini Perkiraan Jadwal Pengirimannya

#4

Tempuh 20.000 Km, TÜV Rheinland Indonesia Uji Performa Ban Kendaraan Roda Dua

#5

Yamaha Buka Suara, Kenapa Lexi LX 155 Belum Pakai Turbo?

Terbaru

Tips & Modifikasi | 2 menit yang lalu

Awas! Minyak Rem Pun Bisa Mendidih Jika Salah Penggunaan

Cairan pada umumnya bisa berubah sifat menjadi uap, termasuk minyak rem yang pada suhu tertentu bisa mendidih dan menguap. Hal tersebut membahayakan pengendara.

Berita | 11 jam yang lalu

Hadiah Lebaran! Pertamina Resmi Turunkan Harga BBM Non-Subsidi

Menjelang Lebaran, PT Pertamina (Persero) resmi menurunkan harga bahan bakar minyak (BBM) non-subsidi sebagai bentuk komitmen dalam melayani masyarakat

Tips & Modifikasi | 18 jam yang lalu

Lima Hal Perlu Diperiksa Setelah Motor Ditinggal Liburan

Setelah motor ditinggal, perlu diperhatikan beberapa bagian penting pada motor, agar ketika akan digunakan kembali kondisinya tetap baik.

Tips & Modifikasi | 21 jam yang lalu

Ini Pentingnya Mengenal Kesehatan Mata Buat yang Suka Touring

Penglihatan yang sehat menjadi salah satu kunci keselamatan berkendara. Termasuk saat perjalanan keluar kota, atau touring.

Sport | 21 jam yang lalu

Dominasi Ducati di MotoGP dibayangi Pabrikan MotoGP Lainnya

Mendominasi ajang MotoGP beberapa tahun ini , Ducati teratas pada klasemen pabrikan. Namun, di masa mendatang, ada rival yang menjadi pesaing berat.

Beranda Trending Motor Listrik