VIDEO: Motor Retro Moto Guzzi V85 TT Travel dan New V7 Stone | First Impression - Indonesia | OtoRider

Dipublikasikan : Kamis, 23 September 2021 10:45
Penulis : Thio Pahlevi

Nah, kira-kira bagaimana impresi pertama OtoRider pada Moto Guzzi V85 TT Travel dan V7 Stone terbaru ini?

VIDEO: Motor Retro Moto Guzzi V85 TT Travel dan New V7 Stone | First Impression - Indonesia | OtoRider

Moto Guzzi V85 TT Travel dan V7 Stone menjadi produk anyar yang diluncurkan oleh PT Piaggio Indonesia. Keduanya hadir dengan beragam pembaruan, khususnya di area performa. Di segi desain, model tersebut mengusung tampilan sebagai motor bergaya retro, namun dengan teknologi modern.

Moto Guzzi New V7 Stone diklaim hadir untuk penggunaan dalam kota dan perjalanan jarak jauh yang elegan serta lincah. Sedangkan Moto Guzzi V85 TT Travel dirilis untuk petualangan dan penjelajahan yang unik. Dua model premium berkarakter unik dan khas tersebut sama-sama diciptakan berdasarkan penelitian serta pengembangan teknik mesin secara detail guna memaksimalkan pengalaman berkendara dengan kenyamanan optimal.

   Baca Juga: Moto Guzzi New V7 Stone Punya Pelek Baru, Apa Efeknya?

Silakan juga menyambangi website kami, http://www.otorider.com untuk detail lebih banyak mengenai Moto Guzzi dan produk Piaggio Indonesia lainnya, juga berita terkini dan paling menarik seputar dunia sepeda motor.

   Baca Juga: Detail Spesifikasi Lengkap Yamaha R15M 2021, Harga Mulai Rp 34 Jutaan

Jangan lupa klik Like bila Anda menyukai videonya, juga isi Comments tentang video ini atau kritik untuk perbaikan kami ke depan. Jangan lupa juga SHARE video ini ke teman-teman Anda yang mungkin sedang membutuhkan informasi mengenai sepeda motor.

Subscribe Channel YouTube kami di https://www.youtube.com/c/otoridercom

Untuk yang memiliki akun social media bisa follow kami di:
https://www.facebook.com/otoridercom
https://www.instagram.com/otoridercom
https://twitter.com/otoridercom

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Terungkap! Ini Alasan Tenaga Yamaha Gear Ultima Hybrid Lebih Kecil dari Gear 125

#2

Dari Belanja hingga Nanjak, Ini Kesan Test Ride Yamaha Gear Ultima Hybrid

#3

April 2025, Segini Harga Terbaru Honda Vario 125 dan Vario 160

#4

Pelanggaran Lalu Lintas Meningkat Tajam, Ini Langkah Nyata yang Perlu Dilakukan

#5

Jelang GP Qatar, Quartararo Tak Ingin Ada Ubahan di Motornya

Terbaru

Berita | 1 jam yang lalu

WMoto Swiftbee 125 Dijual Rp 21,5 Juta, Punya Lima Fakta Unik

WMoto Swiftbee 125 telah diluncurkan pada ulan Februari lalu dan pada Kamis (17/4) PT MForce Indonesia mengajak awak media, termasuk OTORIDER untuk menjajal skuter matik imut tersebut.

Berita | 2 jam yang lalu

Spesial Hari Kartini, Wahana Honda Tawarkan Promo Servis untuk Wanita

Promo Hari Kartini dari Honda hadir untuk konsumen wanita pengguna motor matic di wilayah Jakarta-Tangerang.

Sport | 3 jam yang lalu

Honda dan Yamaha Gelar Uji Coba Privat Dua Hari di Valencia

Dua pabrikan Jepang, memanfaatkan konsesi melakukan uji coba pribadi di Sirkuit Ricardo Tormo, dengan pembalap penguji mereka untuk menyempurnakan mesin mereka.

Berita | 6 jam yang lalu

Bulan April 2025, Bensin Mobil Gasoline 92 Dijual Rp 12.900 Per Liter

Berbeda dengan kebanyakan perusahaan minyak swasta yang mengincar pasar kota besar, perusahaan BBM Mobil justru membuka SPBU di wilayah pedesaan atau pinggiran kota.

Berita | 7 jam yang lalu

Royal Enfield Catat Rekor Penjualan Tertinggi Sepanjang Masa

Performa luar biasa ini diklaim didorong oleh permintaan yang konsisten terhadap produk-produk andalan dan beragam, baik di pasar domestik maupun internasional.

Beranda Trending Motor Listrik