Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider Privacy Policy
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2025. Otorider.com. All rights reserved.

Kenapa Suzuki Belum Jual Motor Listrik di Indonesia?

Dipublikasikan : Rabu, 13 November 2024 07:47
Penulis : Ilham Pratama

Tak dipungkiri jika saat ini pasar motor listrik terus tumbuh di Indonesia. Berbagai merek baru bermunculan. Bagaimana dengan Suzuki?

Suzuki E Burgman/Foto: Suzuki
Suzuki E Burgman/Foto: Suzuki

OTORIDER - Tak dipungkiri jika saat ini pasar motor listrik terus tumbuh di Indonesia. Berbagai merek baru bermunculan. Bahkan pabrikan motor Jepang seperti Honda dan Kawasaki sudah menjual produknya secara umum. 

Sementara Yamaha masih tahap study dengan model E-01 dan kerap menampilkan sosok Neo's di pameran, meski pun motor listrik ini sudah dijual massal di beberapa negara. Lalu, apa kabar Suzuki? 

General Manager 2W Sales & Marketing PT Suzuki Indomobil Sales (PT SIS), Shigemori Keisuke mengakui jika saat ini pihaknya masih mempertimbangkan untuk menghadirkan motor listrik. Salah satu kendalanya saat ini adalah Suzuki belum memiliki produk motor listrik. 

Selain itu saat ditanyakan mengenai tantangan bagi Suzuki di Indonesia, dirinya menyebutkan jika strategi marketing atau bagaimana cara menjualnya yang masih dipelajari. "Kami masih memikirkan penetrasi ke pasar, ini tahap yang menantang, di mana motor listrik kami bisa ditawarkan ke pasar Indonesia,"jelas Shigemori. 

Dari segi infrastruktur, sendiri pihaknya mengakui jika tak terlalu menjadi masalah karena akan terus berkembang dan ini juga tergantung dari model yang akan dilepas. Seperti model plug in atau baterai tukar pakai atau swappable. Tapi katanya juga merupakan hal yang patut dipertimbangkan saat membuat EV.

Deretan Motor Elektrifikasi Suzuki

Sebagai catatan, saat ini Suzuki sendiri memiliki produk motor listrik mereka yang khusus dijual di Taiwan. Tipenya berjuluk Suzuki eReady Run. Namun motor ini tidak dikembangkan secara mandiri oleh Suzuki, melainkan hasil kolaborasi dengan Gogoro. 

Bahkan Di pameran Japan Mobility Show 2023 akhir tahun lalu, Suzuki Motor Corporation sempat mengenalkan skuter listrik e-Burgman, yang desainnya mirip Burgman Street 125EX dengan sokongan baterai swap Mobile Power Pack e: yang juga dipakai Honda EM1 e: dan CUV e:. (*) 

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Rupiah Tembus Rp17.000 per Dolar AS, Harga Motor Terancam Naik?

#2

Otomotif Pekan Ini: Honda BeAT, Harga BBM Turun, dan Dolar Melejit

#3

Musim Kemarau Tiba, Waspadai Heat Stroke pada Pengendara Motor

#4

Rangka Baru Yamaha Gear Ultima Diklaim Lebih Kokoh, Ini Alasannya

#5

Tarif AS Ancam Industri Motor Listrik Nasional, China Siap Serbu Pasar RI?

Terbaru

Sport | 2 jam yang lalu

Jelan GP Qatar, Quartararo Tak Ingin Ada Ubahan di Motornya

GP Qatar, tampaknnya memberi keyakinan tersendiri bagi penunggang Yamaha, bahkan Quartararo tak ingin ada ubahan pada motornya.

Tips & Modifikasi | 9 jam yang lalu

Kembali Menghadapi Kemacetan? Cek Lagi Empat Cara Berkendara Amannya

Setelah melewati libur Lebaran, kini saatnya kembali ke aktivitas harian. Nah, salah satu tantangan yang bakal dihadapi di jalanan kota besar pasca libur adalah kemacetan.

Sport | 13 jam yang lalu

Honda CBR600RR Siap Tempur di Ajang Mandalika Racing Series 2025

Ajang balap balap Mandalika Racing Series (MRS) kembali bergulir tahun ini. Balapan nasional tersebut siap hadir akhir pekan ini (12-13/4).

Sport | 15 jam yang lalu

Begini Tampilan Jersey Inter Milan Ala Valentino Rossi

Selain urusan balap, baik motor atau mobil nama Valentino Rossi dikenal sebagai penggemar fanatik tim sepak bola, Inter Milan.

Motor Listrik | 16 jam yang lalu

Test Ride Indomobil eMotor Adora, Cocok Buat Dalam Kota

Beberapa waktu lalu, Indomobil eMotor mengajak sejumlah rekan media, termasuk OTORIDER dalam menjajal motor listrik mereka, Adora.

Beranda Trending Motor Listrik