Wahana Honda Hadirkan Promo Servis Spesial Jelang Lebaran

Dipublikasikan : Sabtu, 15 Maret 2025 07:06

Dengan kondisi kendaraan yang terjaga, perjalanan jauh dengan sepeda motor akan lebih lancar dan bebas khawatir.

Wahana Honda Hadirkan Promo Servis Spesial Jelang Lebaran
Servis Motor di AHASS (Foto : Otorider)
Servis Motor di AHASS (Foto : Otorider)

OTORIDER - Menyambut libur Lebaran, Astra Honda Authorized Service Station (AHASS) di wilayah Jakarta dan Tangerang menghadirkan program promo spesial servis motor bagi para pelanggan setia. Promo ini berlaku hingga 16 Maret 2025, dengan berbagai penawaran menarik yang bertujuan memastikan kendaraan dalam kondisi optimal sebelum digunakan untuk perjalanan jauh.

Promo Servis: ‘Berkah’ dan ‘Berkah Mudik’

Dalam program ini, konsumen dapat memilih dua jenis promo dengan berbagai keuntungan berbeda:

Promo ‘Berkah’

Benedictus F. Maharanto, Head of Technical Service Department PT Wahana Makmur Sejati, mengungkapkan bahwa program ini merupakan komitmen AHASS dalam memberikan pelayanan terbaik bagi pelanggan setia Honda.

“Promo Berkah Mudik adalah komitmen kami untuk memastikan kendaraan konsumen tetap dalam kondisi yang prima menghadapi perjalanan jauh dengan motor. Kami berharap dengan adanya promo ini, semakin banyak konsumen sepeda motor Honda yang dapat melakukan servis rutin tanpa khawatir soal biaya,” ujar Benedictus, dalam acara buka bersama di Jakarta, Jumat (14/2).

Pentingnya Servis Sebelum Perjalanan Jauh.

Libur Lebaran sering kali melibatkan perjalanan jauh dengan kondisi lalu lintas padat dan cuaca yang tidak menentu. Oleh karena itu, memastikan kendaraan dalam kondisi terbaik sebelum perjalanan sangatlah penting. Beberapa aspek yang perlu diperiksa sebelum mudik antara lain:

Dengan memanfaatkan promo servis ini,  dapat lebih tenang dan nyaman dalam perjalanan tanpa khawatir akan kendala teknis di jalan. (*)

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Harga Terbaru Motor Matic Honda 110 cc Maret 2025, Simak Daftarnya!

#2

Kemendag Turun Tangan! ZPT Diminta Segera Kirim Motor Listrik ke Konsumen

#3

All New Honda BeAT vs Yamaha Gear Ultima, Mana yang Lebih Unggul?

#4

Meski Diakuisisi TVS, ION Mobility Optimis Hadirkan M1-S di Indonesia

#5

Desain Paten TVS Callisto 110 Baru Hadir di Indonesia, Siap Dirilis?

Terbaru

Berita | 10 jam yang lalu

CFMoto Papio Series Diskon Gede, Cocok Buat Lebaran

Saat ini PT MForce Indonesia selaku distributor resmi CFMoto tengah menggelar diskon untuk Papio Series. Diskonnya hingga Rp 8 jutaan!

Sport | 11 jam yang lalu

Michelin : Perlu Trik Tersendiri Atasi Lintasan GP Argentina

Sirkuit Termas de Rio Hondo, memilliki aspal unik. Cukup agresif bagi ban namun juga memiliki daya cengkeram yang rendah. Michelin merasa perlu menyiasatinya.

Sport | 12 jam yang lalu

Catat, Ini Jadwal Balap Yamaha One Make Race di 2025

Tak dipungkiri, pabrikan motor Yamaha punya sejarah kuat di dunia balap motor Indonesia. Hal ini dibuktikan dengan beragam event yang digelar.

Sport | 14 jam yang lalu

Hasil Perkembangan Yamaha Akan Tampak di MotoGP Argentina

Tergolong sukses di latihan pramusim di Buriram, namun hasil kurang baik di GP Thailand, menjadikan GP Argentina ajang pembuktian hasil perkembangan Yamaha.

Berita | 16 jam yang lalu

Spesifikasi Mesin Kawasaki Z900 SE 2025, Tenaga Tembus 125 PS!

Motor tersebut ditawarkan dalam dua pilihan varian, yakni Standard dan SE. Lantas, bagaimana dengan spesifikasi mesinnya?

Beranda Trending Motor Listrik