Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider Privacy Policy
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.

Ramaikan Industri Motor Listrik, SMEV Rilis 2 Produk Terbaru

Minggu, 23 Juli 2023
Thio Pahlevi

SMEV resmi hadir meramaikan industri motor listrik di Tanah Air dengan merilis dua produk anyar pada Minggu (23/7) di Studio Motor, Tangerang Selatan.

OTORIDER - SMEV resmi hadir meramaikan industri motor listrik di Tanah Air dengan merilis dua produk anyar pada Minggu (23/7) di Studio Motor, Tangerang Selatan. Adapun dua motor listrik ini terdiri dari SMEV EM-1 dan EM-T. Lantas, apa saja yang ditawarkan dari kedua motor listrik tersebut?

SMEV EM-1 diklaim dirancang untuk individu bergaya hidup perkotaan yang memiliki perhatian terhadap pentingnya soal sustainability. Selain itu, sesekali juga ingin menjelajah dengan kendaraan roda dua-nya. Sedangkan, SMEV EM-T ditujukan bagi pengendara yang gemar menaklukkan medan serta jalur menantang.

"Kehadiran dua model ini merupakan hasil dari kerja panjang dari seluruh pihak yang berkolaborasi menciptakan SMEV EM-1 dan SMEV EM-T. Terpenting kami percaya dengan kekuatan inovasi dan energi berkelanjutan dipadukan dengan teknologi dan keahlian yang kami miliki," ujar Donny.

Secara performa, SMEV EM-1 dibekali dinamo listrik berkekuatan 3.000 watt, baterai li-ion dengan cell dari LG berdaya 72V40Ah, dan controller programmable. Berbekal spesifikasi ini,  motor tersebut bisa melaju sejauh 110 km serta kecepatan maksimum 105 km/jam.

Sementara itu, SMEV EM-T yang masih merupakan sebuah produk prototipe dilengkapi dinamo listrik 4.000 watt, baterai li-ion dengan cell dari LG berdaya 72V40Ah, dan controller programmable. Lalu, bagaimana dengan harganya?

SMEV EM-1 dipasarkan dengan harga sekitar Rp 79 jutaan. Sedangkan, SMEV EM-T bakal berada di kisaran Rp 98 jutaan. (*)

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.

Trending

#1

Berkaca Dari Hokky, Ini Potensi Bahayanya Melebar di Tikungan

#2

PPN Naik Menjadi 12%, Bagaimana Dampaknya pada Motor Listrik?

#3

Berkendara Tanpa Helm di Jalan Protokol Jakarta, Apa Sanksi yang Bisa Dikenakan?

#4

Bahaya Mengendarai Sepeda Motor Tanpa Helm, Risiko Cedera Kepala yang Mengancam

#5

Jorge Martin Bisa Juarai MotoGP 2024 Besok Jika Hal Ini Terjadi

Terbaru

Sport | 1 jam yang lalu

Uji Coba Positif di Catalunya, Yamaha Optimis Sambut MotoGP 2025

Monster Energy Yamaha menunjukkan tekad kuat untuk kembali bersaing di papan atas MotoGP 2025, dengan hasil positif pada uji coba pramusim.

Berita | 1 jam yang lalu

Berburu Matahari Terbenam, Honda Scoopy Touring Perdana Keliling Bali

Sebanyak 20 unit skutik bertampang modern klasik meramaikan gelaran tersebut. Lantas, bagaimana keseruan New Honda Scoopy 2024 keliling Bali?

Berita | 14 jam yang lalu

Ini Daftar Motor Bekas yang Paling Diminati di Balai Lelang

JBA Indonesia salah satu balai lelang melampirkan data dimana jenis motor matik menjadi yang paling laris diminati oleh konsumen.

Berita | 15 jam yang lalu

Penjualan Lelang Motor Bekas di JBA Naik Hingga 24 Persen

Dengan pertumbuhan yang konsisten dan berbagai langkah inovatif, JBA Indonesia berhasil tingkatkan penjualan motor bekas.

Berita | 15 jam yang lalu

Tawarkan Ragam Keseruan, GJAW 2024 Siap Digelar Besok

Tahun ini, GAIKINDO menggandeng Mandiri Utama Finance (MUF) sebagai sponsor utama penyelenggaraan MUF GJAW 2024, dengan berfokus mendorong penjualan kendaraan di akhir tahun.

Beranda Trending Motor Listrik