Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider Privacy Policy
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2025. Otorider.com. All rights reserved.

Quartararo dan Marquez Adu Kecepatan di Sesi Latihan Bebas MotoGP Sachsenring

Dipublikasikan : Sabtu, 6 Juli 2019 07:05
Penulis : Catur Dharma

Sesi latihan bebas pertama dan kedua (FP1&FP2) MotoGP Sachsenring Jerman baru saja selesai diselenggarakan, berikut hasilnya.

Dua kali mendapat pole position berturut-turut, Fabio Quartararo kembali mencatat waktu tercepat. Kali ini dalam sesi latihan bebas pertama (FP1) Sachsenring, Jerman pada (5/07).

Raihan waktu tercepat itu berkat penggunaan ban soft compound pada bagian depan dan medium compound pada bagian belakang, pembalap rookie tim Petronas Yamaha tersebut berhasil mengalahkan catatan waktu Marc Maquez pada saat-saat terakhir FP1 dengan perolehan waktu terbaik 1.21.390 menit, berselisih 0,47 detik dari Marquez di urutan kedua. 

Menggunakan perangkat baru berupa frame berbahan carbon fiber, dan terus mencari setting-an terbaik, The Baby Alien come back serta berhasil menjadi yang tercepat pada saat FP2. Quartararo pun tertinggal diposisi ketiga dengan jarak waktu 0,360 detik. 

Marc Marquez yang berada di puncak pada FP2, justru rekan satu timnya Jorge Lorenzo dipastikan absen race (7/07) mendatang, akibat masih mengalami pemuilihan karena crash saat sesi latihan bebas di Assen. Sementara itu Takaaki Nakagami yang crash di Assen dan Cal Crutchlow yang mengalami kecelakaan saat bersepeda nampaknya juga harus berjuang keras di Sachsenring, karena keduanya mengalami cedera lengan . 

Hasil FP1 MotoGP 2019 Sachsering, Jerman :

  1. FABIO QUARTARARO    1.21.390 Detik
  2. MARC MARQUEZ        +0.074 Detik
  3. VALENTINO ROSSI     +0.574 Detik
  4. Alex Rins           +0.577 Detik
  5. MAVERICK VINALES    +0.061 Detik
  6. ANDREA DOVIZIOSO    +0.892 Detik
  7. JACK MILLER         +0.975 Detik
  8. ANDREA IANNONE      +1.007 Detik
  9. TAKAAKI NAKAGAMI    +1.025 Detik
  10. CAL CRUTCHLOW  +1.049 Detik
  11. POL ESPARGARO  +1.068 Detik
  12. KAREL ABRAHAM  +1.097 Detik
  13. FRANCO MORBIDELLI   +1.122 Detik
  14. ALEIX ESPARGARO     +1.153 Detik
  15. DANILO PETRUCCI     +1.176 Detik
  16. JOHANN ZARCO   +1.315 Detik
  17. STEFAN BRADL   +1.339 Detik
  18. FRANSESCO BAGNAIA   +1.339 Detik
  19. Miguel Oliveira     +1.327 Detik
  20. JOAN MIR       +1.466 Detik
  21. TITO RABAT     +1.508 Detik
  22. HAFIZH SYAHRIN +2.567 Detik

 

Hasil FP2 MotoGP 2019 Sachsering, Jerman :

  1. +1 MARC MARQUEZ     +1.20.705 Menit
  2. +2 ALEX RINS        +0.341 Detik
  3. -2 FABIO QUARTARARO +0.360 Detik
  4. +1 MAVERICK VINALES +0.488 Detik
  5. +6 POL ESPARGARO    +0.560 Detik
  6. +4 CAL CRUTCHLOW    +0.687 Detik
  7. = JACK MILLER       +0.737 Detik
  8. +7 DANILO PETRUCCI  +0.799 Detik
  9. -3 ANDREA DOVIZIOSO +0.784 Detik
  10. -7 VALENTINO ROSSI  +0.833 Detik
  11. +3 ALEIX ESPARGARO  +0.838 Detik
  12. +1 FRANCO MORBIDELLI     +0.936 Detik
  13. +7 JOAN MIR    +0.973 Detik
  14. +3 STEFAN BRADL     +0.988 Detik
  15. -6 TAKAAKI NAKAGAMI +1.024 Detik
  16. -8 ANDREA IANNONE   +1.053 Detik
  17. -5 KAREL ABRAHAM    +1.192 Detik
  18. +1 MIGUEL OLIVEIRA  +1.194 Detik
  19. -3 JOHANN ZARCO     +1.296 Detik
  20. +2 HAFIZH SYAHRIN   +1.503 Detik
  21. = TITO RABAT        +1.757 Detik
  22. -4 FRANCESCO BAGNAIA (No Time)

 

 

 

 

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Terungkap! Ini Alasan Tenaga Yamaha Gear Ultima Hybrid Lebih Kecil dari Gear 125

#2

Dari Belanja hingga Nanjak, Ini Kesan Test Ride Yamaha Gear Ultima Hybrid

#3

April 2025, Segini Harga Terbaru Honda Vario 125 dan Vario 160

#4

Pelanggaran Lalu Lintas Meningkat Tajam, Ini Langkah Nyata yang Perlu Dilakukan

#5

Jelang GP Qatar, Quartararo Tak Ingin Ada Ubahan di Motornya

Terbaru

Berita | 16 menit yang lalu

Spesial Hari Kartini, Wahana Honda Tawarkan Promo Servis untuk Wanita

Promo Hari Kartini dari Honda hadir untuk konsumen wanita pengguna motor matic di wilayah Jakarta-Tangerang.

Sport | 54 menit yang lalu

Honda dan Yamaha Gelar Uji Coba Privat Dua Hari di Valencia

Dua pabrikan Jepang, memanfaatkan konsesi melakukan uji coba pribadi di Sirkuit Ricardo Tormo, dengan pembalap penguji mereka untuk menyempurnakan mesin mereka.

Berita | 4 jam yang lalu

Bulan April 2025, Bensin Mobil Gasoline 92 Dijual Rp 12.900 Per Liter

Berbeda dengan kebanyakan perusahaan minyak swasta yang mengincar pasar kota besar, perusahaan BBM Mobil justru membuka SPBU di wilayah pedesaan atau pinggiran kota.

Berita | 5 jam yang lalu

Royal Enfield Catat Rekor Penjualan Tertinggi Sepanjang Masa

Performa luar biasa ini diklaim didorong oleh permintaan yang konsisten terhadap produk-produk andalan dan beragam, baik di pasar domestik maupun internasional.

Berita | 6 jam yang lalu

CFMoto Bikin Merek Baru CFLite, Motornya Sudah Dijual di Indonesia

Sejak akhir tahun lalu pabrikan motor asal Cina, CFMoto mengeluarkan sub brand baru mereka yakni CFLite. Seperti apa motornya?

Beranda Trending Motor Listrik