Pembangunan Sirkuit Mandalika Makan Biaya Hingga Rp 1,1 Triliun

Dipublikasikan : Senin, 6 September 2021 09:00
Penulis : Brian

Indonesia tengah berjuang untuk kembali menjadi tuan rumah ajang balap motor paling bergengsi di dunia yakni MotoGP. Perjuangan ini dilakukan dengan membangun Sirkuit Mandalika di Lombok, NTB.

Pembangunan Sirkuit Mandalika Makan Biaya Hingga Rp 1,1 Triliun

Indonesia tengah berjuang untuk kembali menjadi tuan rumah ajang balap motor paling bergengsi di dunia yakni MotoGP. Perjuangan ini dilakukan dengan membangun Sirkuit Mandalika di Lombok, Nusa Tenggara Barat. Saat ini pengerjaan sirkuit tersebut sudah hampir selesai, kira-kira berapa biaya pembangunannya?

Dwianto Eko Winaryo selaku Direktur Konstruksi dan Pengembangan Mandalika Grand Prix Association (MGPA) membeberkan dana pembangunan sirkuit. Dwi mengatakan pembangunan sirkuit terbagi oleh dua pekerjaan. "Pertama groundwork dan kedua sirkuitnya itu sendiri," ujar Dwi dalam konferensi virtual beberapa waktu lalu.

   Baca Juga: Bukan Hanya WSBK dan MotoGP, Sirkuit Mandalika Siap untuk MotoE

Pekerjaan dasar sirkuit disebutkan oleh Dwi dikarenakan tim miliknya menemui bahaya likuifaksi. Likuifaksi sendiri merupakan fenomena pencairan tanah atau tanah kehilangan kepadatannya. Oleh karenanya Dwi memutuskan untuk melakukan penguatan tanah.

"Kita tidak mau juga bahwa potensi ini jadi risiko yang tidak di mitigasi. Kemudian ITDC memutuskan melakukan penguatan. Kalau dihitung mungkin sekitar Rp 100 - Rp 120 miliar untuk groundwork dan sekitar Rp 900 miliar untuk sirkuit. Sehingga Rp 1,1 triliun untuk menyelesaikan sirkuit," ungkap Dwi.

   Baca Juga: Duet Espargaro-Vinales Bikin Aprilia Percaya Diri Raih Gelar Juara Dunia MotoGP?

Meski terdengar biaya yang dibutuhkan sudah sangat besar, ternyata jumlah tersebut hanya untuk sirkuit saja. Artinya biaya yang disebutkan di atas belum termasuk bangunan pit dan paddock. Dwi berharap dengan bangunan pit berkonsep modular dan konsep knockdown untuk tribun penonton dapat menekan biaya.

 

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Pelonggaran TKDN, Apakah Harga Motor Listrik Akan Naik?

#2

Yamaha Gear Ultima 125 Hadir dengan Behel Belakang Baru, Terbuat dari Apa?

#3

Optimisme Moeldoko Tak Sejalan dengan Realita Penjualan Motor Listrik

#4

Daftar Harga Motor Bebek Honda April 2025 Naik, Ini Rinciannya

#5

Mutasi Kendaraan ke Jawa Barat Resmi Bebas Pajak, Begini Cara Urusnya!

Terbaru

Sport | 16 jam yang lalu

Pembalap Indonesia Kuasai Kelas AP250 di Seri Pembuka ARRC 2025

Seri pembuka ajang balap Asia Road Racing Championship (ARRC) 2025 digelar akhir pekan lalu di Buriram, Thailand (25-27/4).

Berita | 17 jam yang lalu

80 ribu Peserta Ikuti Tekiro Mechanic Competition 2025

Kontes mekanik garapan PT Altama Surya Anugerah melalui brand Tekiro kembali digelar pada 26–27 April 2025 di Kantor Pusat Tekiro, Jakarta.

Berita | 21 jam yang lalu

10 Tahun Beredar, Yuk Kenali Tiga Generasi Yamaha NMax

Yamaha NMax sudah beredar selama 10 tahun di Indonesia. Sudah ada tiga generasi dari skuter matik premium ini yang dipasarkan bukan hanya di Indonesia, tapi juga pasar global.

Sport | 22 jam yang lalu

Marc Marquez Bingung Bisa Jatuh di Jerez, Aleix Kena Penalti

Meski sempat menjuarai sesi Sprint Race di hari Sabtu (26/4), namun 'kutukan' trek di Spanyol ini masih menghantui Marc Marquez.

Sport | 1 hari yang lalu

Alex Marquez Mengaku Gugup Hadapi MotoGP Jerez 2025

Alex finish di urutan kedua, tepat di antara dua pembalap Ducati Lenovo, Marc Marquez s

Beranda Trending Motor Listrik