Berita | 26 October 2021
Honda Sport Moto Show 2021 diadakan di Paris Van Java, Bandung sejak 25-31 Oktober 2021 serta menampilkan jajaran motor sport Honda. Nah, apa saja yang ditawarkan dari acara ini?
Sport | 26 October 2021
Dalam waktu dekat Pertamina Mandalika International Street Curcuit, Lombok, akan mengadakan ajang balap kelas dunia. Ajang balap tersebut di antaranya adalah WorldSBK dan Idemitsu Asia Talent Cup.
Sport | 26 October 2021
Dua pembalap Federal Oil Gresini Moto2 (FOGM2) berhasil menyelesaikan balapan di Moto2 Emilia-Romagna di Sirkuit Misano. Fabio Di Giannantonio berhasil menyentuh garis finis di posisi 8.
Sport | 25 October 2021
Dalam sebuah sirkuit dalam penyelenggaraan balap motor ataupun mobil, pasti dilengkapi oleh petugas marshal. Petugas yang satu ini memiliki peran sangat penting terutama dalam kondisi darurat balapan.
Sport | 25 October 2021
Dorna Sport dan Ducati resmi mengumumkan kemitraan baru. Kabarnya, merek motor asal Italia tersebut bakal menjadi produsen tunggal untuk era baru Kejuaraan Dunia FIM Enel MotoE dari 2023 hingga 2026.
Berita | 24 October 2021
Hasil kualifikasi Moto2 Emilia Romagna 2021 membarikan tempat yang cukup menyulitkan pembalap FOGM2. Fabio Di Giannantonio akan memulai balapan dari posisi 20 sementara Nicolo Bulelea di posisi 29.
Sport | 24 October 2021
Menghadapi Moto3 Misano, Mario bakal memakai nomor start 64. Lantas, apa alasannya memilih nomor tersebut dan tak menggunakan nomor 16 yang biasa ia pakai?
Berita | 23 October 2021
Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) akan menjadi pameran otomotif yang meramaikan penghujung tahun 2021. Nah, berapakah harga tiket dan bagaimana cara membelinya?
Berita | 23 October 2021
Video seri perjalanan OtoRider Maxi Camp 2021 enggak terasa sudah sampai episode terakhir. Penasaran? Tonton video ini sampai habis ya!
Berita | 23 October 2021
Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2021 segera diselenggarakan pada 11-21 November. Nah, apa saja persyaratan yang dibutuhkan agar bisa hadir di acara tersebut?
Sport | 23 October 2021
MotoGP 2021 memasuki seri Emilia-Romagna yang akan digelar di Misano World Circuit Marco Simoncelli, Italia pada Minggu (24/10).
Sport | 22 October 2021
Merasa sulit untuk melewati tragedi meninggalnya sepupunya yakni Dean Berta Vinales. Lantas bisakah Maverick Vinales kembali ke lintasan usai insiden tersebut?
Berita | 22 October 2021
Honda resmi meluncurkan motor sport-touring terbarunya yakni NT1100 2022. Apa saja yang ditawarkan?
Sport | 22 October 2021
Pentas olahraga balap World Superbike (WSBK) Mandalika akan segera digelar pada November mendatang. Pemerintah Indonesia pun mengizinkan adanya penonton sebanyak 25.000 orang.
Sport | 22 October 2021
Mandalika International Street Circuit sebagaimana diketahui banyak orang telah menjadi tuan rumah ajang final World Superbike (WSBK). Ajang balap bergengsi ini akan berlangsung pada 19-21 November.