Berita | 15 March 2021
Untuk sarana pembibitan pembalap muda, Honda punya berbagai sarana dan ajang balap. Saat ini ada dua motor balap andalan pabrikan motor asal Jepang tersebut di kelas pemula.
Sport | 13 March 2021
Valentino Rossi kerap disorot performanya semenjak berpindah ke tim Petronas Yamaha SRT. Oleh karenanya The Doctor berusaha semaksimal mungkin untuk membuat kemajuan selama Tes MotoGP keempat di Qatar
Berita | 13 March 2021
Honda ADV 150 sebagai skutik 150 cc bergaya petualang hingga saat ini belum memiliki pesaing. Motor yang diluncurkan sejak Gaikindo Indonesia Internasional Auto Show 2019 itu pun sempat menggegerkan.
Berita | 8 March 2021
Royal Enfield sengaja menggelar riding eksklusif bagi para pengendara perempuan jelang International Women’s Day.
Motor Listrik | 4 March 2021
Honda, Yamaha, KTM, dan Piaggio menandatangani letter of intent untuk membentuk konsorsium baterai listrik yang dapat ditukar. Kerjasama akan menghasilkan baterai motor listrik yang lebih universal.
Sport | 1 March 2021
Kerjasama antar pembalap satu tim di MotoGP jarang sekali terjadi. Terutama pada tim atas, rekan satu tim adalah seorang rival di lintasan. Seperti pendatang baru Pol Espargaro yang belum terbiasa.
Sport | 24 February 2021
Kabar duka datang dari ajang balap motor dunia, MotoGP. Fausto Gresini selaku Bos Gresini Racing meninggal dunia. Fausto sendiri dikenal dengan beragam kiprahnya di dunia balap.
Berita | 18 February 2021
Kawasaki Z250 merupakan motor sport bergaya naked yang cukup lama hadir di Indonesia. Namun, sudah setahun ini produk tersebut hilang dari Kawasaki Motor Indonesia (KMI).
Sport | 13 February 2021
Terdapat kabar terbaru pada juara dunia MotoGP enam kali yaitu Marc Marquez. Pihak Repsol Honda telah merilis pernyataan mengenai perkembangan medis dari sang juaranya itu.
Berita | 5 February 2021
Kawasaki Motor Indonesia (KMI) merupakan satu di antara pabrikan besar Jepang yang masih eksis di Tanah Air. Pada tahun 2021, pabrikan raksasa hijau ini masih menjajakan sejumlah segmen motor sport.
Berita | 5 February 2021
Honda PCX 160 disinyalir akan meluncur hari ini, tepatnya siang nanti secara virtual. Hal tersebut diketahui melalui undangan yang dilayangkan PT Astra Honda Motor dan sejumlah sumber informasi lain.
Sport | 1 February 2021
Sebelum menjalani balapan, Quartararo sendiri memiliki kebiasaan unik, yakni menyalakan motornya sendiri. Lantas, apa yang menjadi alasan pembalap bernomor 20 itu melakukan hal ini?
Berita | 24 January 2021
Moto Guzzi merayakan hari jadinya yang ke-100 tahun pada 2021 ini. Guna memperingatinya, merek motor itu meluncurkan tiga model seri terbatas, yakni V7, V9, dan V85TT.
Berita | 20 January 2021
Sepanjang 2020, tercatat menjadi tahun penjualan sepeda motor terburuk sejak beberapa tahun terakhir. Pasalnya angka tersebut turun hampir 50% jika dibandingkan dengan tahun lalu yaitu 2019.
Motor Listrik | 16 January 2021
Universitas Budi Luhur memperkenalkan motor listrik buatannya sendiri yakni Sport Electric Vehicle 01 atau disebut BL-SEV01. Motor listrik sport ini diklaim mampu mencapai kecepatan 160 km/jam.