Tips & Modifikasi | 29 June 2020
Camshaft atau kerap kali disebut sebagai noken as, merupakan perangkat terpenting dalam sepeda motor. Komponen ini berfungsi mengatur timing pergerakan piston dan bensin ke ruang pembakaran.
Berita | 27 June 2020
Pemeran motor Jerman yakni INTERMOT 2020 telah resmi dibatalkan dan telah dipublikasikan beberapa waktu lalu. Kini salah satu ajang pameran motor kelas dunia yakni EICMA Show 2020 resmi dibatalkan.
Berita | 25 June 2020
Di Indonesia sepeda motor bukan hanya sebagai transportasi saja, melainkan dapat membawa barang. Pasalnya banyak yang mengangkut barang cukup besar melebihi dimensi dari motor itu sendiri.
Berita | 22 June 2020
Sebagai barang bukti pelanggaran, biasanya petugas dapat menyita SIM dan STNK. Tetapi banyak yang tidak tahu bahwa Kepolisian diperbolehkan untuk menyita kendaraan yang melanggar aturan.
Tips & Modifikasi | 22 June 2020
Spion menjadi salah satu peranti keselamatan saat berkendara, khususnya ketika menggunakan motor. Sayangnya, sebagian pengendara belum menganggap spion sebagai suatu hal yang penting.
Berita | 20 June 2020
Jika berbicara motor, langsung terbayangkan kedua roda yang bersentuhan dengan jalan. Namun kali ini hadir motor listrik yang sedikit berbeda karena hanya memiliki satu ban saja, yakni EV360.
Berita | 20 June 2020
Pandemi Covid-19, tentunya membuat sejumlah kegiatan harus mengalami perubahan jadwal. Bahkan dengan berat hati, pameran motor di Jerman, yakni INTERMOT secara resmi dibatalkan.
Sport | 17 June 2020
Fabio Quartararo berharap bisa untuk selalu memberikan hasil terbaik jelang dimulainya kembali MotoGP 2020.
Berita | 16 June 2020
BMW Motorrad Eropa telah mengeluarkan recall untuk tujuh model motor yang cukup populer di Eropa. Setidaknya recall ini mempengaruhi 440 motor yang telah diproduksi diseluruh dunia.
Berita | 14 June 2020
Merebaknya pandemi virus Corona memang tidak dapat dipungkiri sangat berpengaruh pada industri sepeda motor. Bagaimana optimisme AHM menghadapi era baru setelah pandemi Covid-19?
Berita | 12 June 2020
Pandemi Covid-19 tentunya memiliki dampak hampir kepada semua industri, termasuk otomotif. Astra Honda Motor (AHM) sebagai pemimpin pasar sepeda motor nasional pun juga merasakan dampaknya.
Tips & Modifikasi | 7 June 2020
V-belt menjadi salah satu komponen penggerak yang cukup penting pada motor bertransmisi otomatis alias matik. Kira-kira apa saja tandanya jika komponen ini harus segera diganti?
Berita | 5 June 2020
Guna meningkatkan keamanan ketika berkendara, Bosch yang dikenal dengan produk dan prakarsa keselamatan kendaraannya tengah mengembangkan Bosch Help Connect.
Tips & Modifikasi | 2 June 2020
Rantai keteng merupakan komponen kecil dalam sebuah mesin sepeda motor. Meskipun kecil, ternyata bagian ini memiliki peranan yang cukup penting pada mesin.
Berita | 12 May 2020
Demi menjaga keselamatan pengendaranya, BMW Motorrad berikan penawaran garansi selama lima tahun pada merek helmnya.