Sport| 8 April 2021
Yamaha meninggalkan kemenangan ganda dengan Maverick Vinales dan Fabio Quartararo menjuarai podium masing-masing. Padahal selama sesi tes dan kualifikasi, motor Yamaha jauh lebih pelan dari Ducati.
Berita| 8 April 2021
Kawasaki Motor Indonesia (KMI) merupakan salah satu pabrikan besar Jepang yang sangat eksis di tanah air. Pada tahun 2021, pabrikan raksasa hijau ini masih menjajakan sejumlah segmen motor sport-nya.
Berita| 8 April 2021
Edisi terbatas Vespa Picnic baru saja diluncurkan oleh PT Piaggio Indonesia. Tak hanya itu, Piaggio Indonesia juga menghadirkan beragam aksesoris serta merchandise Vespa Picnic.
Berita| 8 April 2021
Pabrikan motor Suzuki disinyalir bakal segera merilis produk naked sport terbarunya, GSX-S1000 2021. Hal ini diketahui melalui unggahan video di akun YouTube Suzuki Global pada 5 April 2021.
Berita| 7 April 2021
Cargloss Helmet sudah cukup ramai digunakan oleh pengendara roda dua di Indonesia. Merek asal Indonesia ini pun menemukan beberapa produk palsu yang mengatasnamakan mereknya.
Berita| 7 April 2021
Nah, kali ini kami akan lebih fokus dengan ubahan minimalis yang dapat dilakukan pada WR 155R, ya tentunya bergaya supermoto.
Sport| 6 April 2021
Pembalap Petronas Yamaha, Valentino Rossi belum juga menunjukkan performa terbaiknya di ajang MotoGP 2021.
Berita| 6 April 2021
KTM disinyalir bakal segera menghadirkan produk anyarnya, yakni RC 390 2021. Hal ini diperkuat dengan adanya spy shot yang memperlihatkan motor diduga KTM RC 390 2021 tengah lakukan pengetesan.
Berita| 6 April 2021
Di segmen ini, Suzuki memiliki beberapa ragam pilihan model, antara lain adalah GSX-R150 dan GSX-S150. Memasuki April 2021, bagaimana harga terbaru keduanya?
Berita| 6 April 2021
Yamaha WR 155R merupakan salah satu produk yang diluncurkan pada penghujung 2019 lalu. Motor ini pun ikut meramaikan segmen off-road 150 cc yang ada di Indonesia.
Berita| 6 April 2021
Jalanan yang sepi, kerap dijadikan ajang untuk adu kecepatan dengan kendaraan lain. Biasanya hal ini kerap terjadi di malam hari, dimana volume kendaraan telah berkurang.
Berita| 6 April 2021
Yamaha Indonesia kini tampak gencar memasarkan motor-motor matic andalannya. Meski demikian, pabrikan bergambar garpu tala itu memiliki rentang model lain dari bebek hingga sport.
Berita| 5 April 2021
Pabrikan motor Honda resmi meluncurkan motor bebek anyarnya bernama Wave 125i. Nah, apa saja yang ditawarkan Honda pada motor bebek terbarunya ini?
Sport| 5 April 2021
MotoGP Doha yang berlangsung pada Minggu pekan lalu dengan akhir yang cukup menegangkan. Bukan hanya hasil Fabio Quartararo yang cukup impresif merebutkan posisi pertama.
Berita| 5 April 2021
Pihak Kepolisian Indonesia telah diketahui menggunakan motor besar keluaran BMW Motorrad yaitu K 1600 Bagger. Motor Kepolisian ini disebutkan sebagai kendaraan pengawalan VVIP seperti Presiden.