Berita| 30 December 2025
Berita Populer OtoRider merangkum lima kabar otomotif roda dua paling menarik akhir 2025, mulai dari aksesori Honda Vario 125, peluncuran Kawasaki W175 ABS, dan Yamaha Vixion.
Berita| 30 December 2025
Dari sisi desain, Kawasaki W175 mempertahankan pendekatan sederhana dan tradisional dengan proporsi yang timeless.
Berita| 29 December 2025
Polri membuka layanan servis dan cuci motor gratis bagi korban banjir dan longsor di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat untuk membantu pemulihan aktivitas warga terdampak.
Berita| 29 December 2025
Meski mengusung basis dan karakter yang sama, W175 ABS dan W175 Street ditujukan untuk segmen pengguna berbeda. Seperti apa?
Motor Listrik| 26 December 2025
Polytron menghadirkan inovasi motor listrik 2025 melalui Fox 200 untuk perempuan dengan sein otomatis serta Fox 350 generasi baru Fox R yang lebih nyaman dan canggih.
Sport| 25 December 2025
Jack Miller sebagai salah satu yang terlibat pada pengembangan mesin baru Yamaha berkonfigurasi V4, menyatakan mesin tersebut akan lebih kencang dan bertenaga.
Berita| 24 December 2025
Keselamatan perjalanan akhir tahun dipengaruhi kesiapan kendaraan, terutama kondisi ban. Perhatikan wet grip, tekanan angin, dan pemeriksaan kendaraan sebelum bepergian.
Berita| 24 December 2025
Kedua motor bergaya retro tersebut diperkenalkan pada Rabu (24/12) dengan harga yang menjadi sorotan utama bagi pecinta motor klasik modern.
Berita| 24 December 2025
Selama tahun 2025, Suzuki resmi meluncurkan Access 125 di IMOS 2025 dan Satria PRO serta Satria F150 pada November. Ini spesifikasi, fitur, dan mesinnya.
Berita| 22 December 2025
Motor ini merupakan versi balap dari Indian Challenger, motor touring bermesin besar yang telah dimodifikasi secara ekstrem untuk kebutuhan sirkuit dan terbukti kompetitif.
Berita| 22 December 2025
Kesuksesan Monkey 125, menjadi pencetus akan diproduksinya Gorilla 125 yang cukup banyak digemari di berbagai belahan dunia.
Berita| 22 December 2025
Mesin motor brebet sering dikaitkan dengan busi. Technical Support NGK menjelaskan peran busi dan faktor lain yang memengaruhi performa mesin.
Berita| 20 December 2025
PT Niterra Mobility Indonesia memperluas jaringan distribusi melalui aplikasi Bengkel Points dengan menambahkan brand Mitsuboshi dan Aisin.
Berita| 20 December 2025
QJMotor Fort 135 ini didesain untuk dalam kota dan perjalanan jarak jauh. Mirip Suzuki Burgman Street 125EX di Indonesia.
Berita| 20 December 2025
Liburan akhir tahun naik motor ke pegunungan perlu ekstra waspada. Pakar keselamatan mengungkap kebiasaan berkendara yang dapat menyebabkan rem blong di jalur menurun.