Tips & Modifikasi| 11 March 2016
Ketiga cakram ini plug and play, tapi bisa bikin rem lebih pakem.
Berita| 11 March 2016
Honda BeAT telah menjadi pilihan utama pecinta motor skutik sejak diluncurkan pada 2008 atau selama hampir 7 tahun kehadirannya di Indonesia. Seperti apa sejarahnya?
Berita| 29 February 2016
PT Daya Adicipta Motora (DAM), selaku distributor utama sepeda motor dan suku cadang Honda di Jawa Barat dengan PT Astra Honda Motor (AHM) menggelar kompetisi basket tingkat sekolah.
Berita| 27 February 2016
Bertempat di Potato Head Garage, SCBD, Jakarta Pusat (26/2), Astra Honda Motor meluncurkan Honda CBR500R sekaligus melakukan penyegaran di berbagai line up skutik premium dan Honda Big Bike.
Berita| 26 February 2016
Selain menyegarkan dua varian skutik premium, PT. Astra Honda Motor juga melakukan minor change sebagai penyegaran jajaran big bikenya.
Berita| 26 February 2016
Bertempat di Potato Head Garage, SCBD, Semanggi,Jakarta Pusat, PT. Astra Honda Motor melakukan penyegaran dua varian skutik premium, New Honda PCX 150 dan New Honda Vario 150 eSP.
Komunitas| 24 February 2016
Ini bukan komunitas biasa, pengguna Yamaha N-Max yang tergabung bersama Go-Jek ini juga fokus dalam kenyamanan dan keamanan perjalanan para penumpangnya.
Berita| 19 February 2016
Tahun 2014, Suzuki sukses merebut gelar juara balap road race nasional kelas 150 cc lewat Satria F150. Di tahun berikutnya, giliran Yamaha berjaya dengan MX-King. Akankah duel berlanjut?
Berita| 19 February 2016
Menarik melihat sosok Honda All New CBR150R yang sporty. Namun ada yang sedikit mengganjal, yakni absennya tombol engine cut off, yang biasanya hadir pada motor-motor sport. Kenapa?
Berita| 19 February 2016
Demi mengejar tampilan sporty, maka besi behel (handle) untuk pegangan tangan, maupun pengait jaring barang di buritan Honda CBR150R dihilangkan di versi terbarunya.
Berita| 18 February 2016
Hujan deras yang turun di hari peluncuran Honda All New CBR150R membuat sesi test ride yang sejatinya digelar pada Minggu (14/2), harus bergeser menjadi hari ini (18/2). Lokasinya pun pindah, dari Sen
Berita| 17 February 2016
Menarik saat menyimak duel 'ayam jago' yang tersaji kali ini. Karena, jelas kedua motor ini bakal saling jegal memperebutkan ceruk pasar bebek sporty yang disukai para pecinta kecepatan.
Berita| 17 February 2016
Saat meluncur pada Selasa (16/2), sosok Suzuki All New Satria F150 mengingatkan kami akan evolusi yang terjadi pada 2004, tepatnya saat Satria R120 yang bermesin 2-tak diganti oleh Satria F150.
Berita| 16 February 2016
Dengan tampilan sporty, tampang Suzuki All New Satria F150 terlihat tampan, apalagi saat disandingkan dengan 'habitat' asalnya, yakni Sirkuit Internasional Sentul, Jawa Barat.
Berita| 15 February 2016
PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) menggandeng legenda balap MotoGP, Valentino Rossi untuk mempromosikan kkuter matik terbaru mereka, Yamaha Aerox 125LC.