Tips & Modifikasi| 4 December 2015
PT Astra Honda Motor (AHM) memberangkatkan tiga pemenang Honda Modif Contest (HMC) 2015 ke The 24th Annual Mooneyes Yokohama Hot Rod Custom Show 2015 di Pacifico Yokohama, Jepang.
Tips & Modifikasi| 2 December 2015
Beberapa mekanik menegaskan sistem injeksi lebih aman saat melewati banjir, sebab throttle body memiliki cara kerja saat bensin yang dialiri lewat perintah ECU akan memuai menjadi uap, dan seal kedap.
Berita| 30 November 2015
OMR Honda yang memasuki seri final bukan hanya ajang pembuktian adu cepat para pembalap Honda, tapi juga sarana edukasi buat para siswa SMK.
Berita| 30 November 2015
Siapa yang tidak kenal dengan Muhammad Fadli Immamudin juara Astra Honda Racing Team (AHRT) yang menunggangi Honda CBR600RR di kelas Supersport 600 cc. Kita lihat rekam jejaknya, yuk.
Tips & Modifikasi| 28 November 2015
Yamaha Mio bisa naik jadi 155 cc, dan Honda Beat 130 cc. Bahkan tersedia juga bore up kit 300 cc buat Kawasaki Ninja dan Honda CBR250R .
Berita| 27 November 2015
PT Astra Honda Motor (AHM), agen pemegang merek Honda di Indonesia memperkuat komitmennya di bidang safety riding. Kali ini bareng adik-adik pelajar SMA Negeri 2 Tangerang Selatan.
Berita| 25 November 2015
Sebagai ajang promosi Honda New Sonic 150R yang mengincar anak muda, main dealer sepeda motor Honda wilayah DKI Jakarta dan Tangerang, Wahana Makmur Sejati (WMS) menggelar acara seru.
Komunitas| 20 November 2015
Berbagai tipe motor Honda mulai dari cub, sport, dan matic tergabung dalam komunitas dari berbagai klub Honda Jakarta dan Tangerang untuk meramai hajatan tahunan Honda Bikers Day 2015.
Berita| 19 November 2015
Di Milan Motorshow 2015, KTM baru saja meluncurkan versi terbaru dari Duke 690, terdapat dua tipe yaitu standar dan varian tertingginya yaitu R
Berita| 17 November 2015
Jakarta Siaga Banjir!, Lead First Ride Moto Guzzi V7 , Honda S2000 Usaha Wujudkan Mimpi Masa SMA, Tips Hadapi Hujan Untuk Mobil dan Motor, Ragam Aplikasi Motor Penunjang Berkendara
Sport| 11 November 2015
Lupakan dulu segala kontroversi di MotoGP 2015, karena sekarang saatnya pengembangan mesin 2016 dimulai. Paling kentara adalah pembatasan pengembangan peranti ECU.
Berita| 10 November 2015
Bekerja sama dengan Sari Ayu Marta Tilaar, PT TVS Motor Company menggelar acara yang bertajuk Ride And Beauty.
Berita| 8 November 2015
PT Astra Honda Motor (AHM) sadar jika produk anyarnya Sonic 150R mengincar segmen anak muda, termasuk pelajar. Untuk itu, Honda siap memacu adrenalin sekitar 7.000 pelajar setingkat SLTA di 7 kota.
Tips & Modifikasi| 4 November 2015
Meningkatkan performa pada skutik injeksi harian, jangan dulu bored-up mesin bro. Bisa awali dengan ganti injektor dan ECU.
Tips & Modifikasi| 4 November 2015
Rendra Murdi Cahyadi merombak Kawasaki KLX 150S lansiran 2013 cukup ekstrem. Padahal tujuannya hanya iseng-iseng saja. Motor yang sejatinya buat garuk tanah ini pun disulap jadi pelahap aspal